User manual - EXN1_N2_N10_N20_Z32_M29_FA

74
Fungsi Pemutaran Lainnya (MAINKAN)
[p] (MAINKAN) * Layar Foto * [SET] * MENU *
Tab "Mainkan" * Pemotongan
Anda dapat memotong sebuah foto untuk memotong
bagian-bagian yang tidak Anda perlukan, dan menyimpan
hasilnya pada file yang terpisah. Foto asli juga
dipertahankan.
Gunakan tombol zoom untuk memperbesar gambar ke
ukuran yang Anda inginkan, gunakan [8], [2], [4], dan [6]
untuk menampilkan porsi gambar yang ingin Anda potong,
dan kemudian tekan [SET].
Gambar yang dihasilkan dengan memotong gambar
3:2 atau 16:9 akan memiliki perbandingan aspek 4:3.
Tanggal perekaman dari gambar yang dipotong akan
sama dengan tanggal perekaman foto aslinya.
[p] (MAINKAN) * Layar Foto * [SET] * MENU *
Tab "Mainkan" * Isi suara
Memotong Foto (Pemotongan)
Menambahkan Suara pada Foto (Isi suara)
Anda dapat menambahkan suara pada foto setelah
Anda mengambilnya. Anda dapat merekam ulang
suara foto kapan pun Anda inginkan. Anda dapat
merekam suara hingga kira-kira 30 detik untuk sebuah
foto.
1. Tekan [SET] untuk memulai perekaman
suara.
Sisa waktu perekaman
Mewakili area foto
Bagian foto yang
sedang ditampilkan
Faktor zoom