User manual - EXZS20_M29_FB

28
Dasar-dasar Mulai Cepat
3. Sambil tetap memegang kamera dalam keadaan diam, tekanlah tombol
rana seluruhnya ke bawah.
Ini akan merekam foto yang diambil.
. Bila gambar tidak terfokus...
Bila frame fokus tetap berwarna merah dan lampu belakang berkedip-kedip hijau, hal
ini berarti gambar sedang tidak terfokus (karena subjek terlalu dekat, dll.). Arahkan
kembali kamera ke subjek dan coba fokus sekali lagi.
. Memotret dengan Otomatis
Bila subjek tidak berada di bagian tengah bingkai...
"Kunci fokus" (halaman 58) adalah nama teknik yang dapat Anda gunakan bila Anda
ingin mengambil gambar di mana subjek yang akan difokuskan tidak berada di dalam
frame fokus di bagian tengah layar.
Untuk melacak gerakan subjek yang bergerak
Tekan tombol rana setengah penuh untuk mengikuti dan melakukan fokus secara
otomatis pada subjek yang bergerak. Lihat "Ë Lacak" (halaman 61) untuk informasi
lebih lanjut.
Merekam Film
Tekan [0] (Film) lagi untuk
memulai perekaman film.
Tekan [0] (Film) lagi untuk
memulai perekaman film.
Lihat halaman 47 untuk
informasi lebih lanjut.
Tekan penuh
Klik (Film direkam.)
[0] (Film)