User manual - EXZS20_M29_FB

95
Menggunakan Kamera dengan Komputer
Instal perangkat lunak yang diperlukan sesuai dengan versi Macintosh OS yang
Anda jalankan dan apa yang Anda ingin lakukan.
Kamera tidak mendukung pengoperasian pada Mac OS X 10.0. Pengoperasian
hanya didukung oleh Mac OS 10.1, 10.2, 10.3, 10.4, 10.5, 10.6, dan 10.7
(menggunakan standar driver USB OS) saja.
Anda juga dapat menggunakan slot kartu komputer Anda (jika ada) atau pembaca
kartu yang tersedia bebas untuk mengakses file gambar secara langsung dari
kartu memori kamera. Untuk rincian selengkapnya, lihat dokumen untuk pengguna
yang disediakan bersama komputer Anda.
. Untuk menghubungkan kamera ke komputer Anda dan menyimpan
file
1. Hidupkan kamera. Berikutnya, tekan [SET] dan kemudian tampilkan
menu REKAM (halaman 55) atau menu MAINKAN (halaman 71).
2. Pada tab "Pengaturan", pilih "USB" dan kemudian tekan [6].
3. Gunakan [8] dan [2] untuk memilih "Mass Storage" dan kemudian
tekan [SET].
Menggunakan Kamera dengan Macintosh
Bila Anda ingin
melakukan:
Versi Sistem
Operasi
Instal perangkat lunak ini:
Lihat
halaman:
Menyimpan gambar
ke Macintosh Anda
dan melihatnya di
sana secara manual
OS X Instalasi tidak diperlukan. 95
Menyimpan gambar
ke Macintosh Anda
secara otomatis/
Mengatur gambar
OS X
Gunakan iPhoto, yang tersedia
bersama di dalam beberapa produk
Macintosh.
Memutar film OS X
Anda dapat memutar dengan
QuickTime, yang tersedia bersama
dengan sistem operasi Anda.
98
Menghubungkan Kamera ke Komputer Anda dan Menyimpan
File