User's Manual

119
Panduan Pengguna Mini Desktop PC
Tanda panah pada keypad angka tidak merespons.
Periksa apakah LED Number Lock mati. Bila LED Number Lock
menyala, tombol pada keypad angka hanya dapat digunakan untuk
memasukkan angka. Tekan tombol Number Lock untuk mematikan
LED jika ingin menggunakan tanda panah pada keypad angka
Monitor tidak menampilkan apapun.
• Periksaapakahmonitortelahdihidupkan.
• Pastikanmonitortelahtersambungdenganbaikkeportoutput
video di komputer.
• Jikakomputerdilengkapikartugrasdiskrit,pastikanAnda
telah menyambungkan monitor ke port output video pada
kartu gras diskrit.
• Periksaapakahpinpadakonektorvideomonitortertekuk.Jika
ternyata pin tertekuk, ganti kabel konektor video monitor.
• Periksaapakahmonitortelahterpasangdenganbaikpadacatu
daya.
• Untukinformasiselengkapnyatentangcaramengatasimasalah,
lihat dokumentasi yang diberikan bersama monitor Anda.
Saat menggunakan dua monitor, hanya satu monitor yang
menampilkan gambar.
• Pastikankeduamonitortelahdihidupkan.
• SaatPOSTberlangsung,hanyamonitoryangtersambungke
port VGA yang menampilkan gambar. Fungsi dua layar hanya
dapat digunakan dengan Windows.
• Bilakartugrasdipasangdikomputer,pastikanAndatelah
menyambungkan monitor ke port output kartu gras.
• Periksaapakahpengaturanbeberapalayarsudahbenar.