Installation Guide

Petunjuk pemasangan ASUS Motherboard (Papan Induk ASUS)
Bahasa Indonesia
201
1.5 Memasang power supply unit (unit
penyedia daya)
Terdapat dua jenis power supply units (unit penyedia daya) yang biasa digunakan.
Yang satu adalah Active Power Factor Correction (PFC) (Koreksi Faktor Daya
Aktif) dan yang lainnya adalah passive PFC (PFC pasif).
Power supply (Penyedia daya)
dengan active PFC (PFC aktif):
Active PFC (PFC aktif)
memperbaiki secara otomatis AC
input voltage (voltase masukan
AC).
Power supply (Penyedia daya)
dengan passive PFC (PFC
pasif):
Passive PFC (PFC pasif) meminta
pengguna untuk menyesuaikan
secara manual AC input voltage
(voltase masukan AC).
2. Jika Anda menggunakan power
supply (penyedia daya) dengan
passive PFC (PFC pasif),
sesuaikan untuk memperbaiki AC
input voltage (voltase masukan
AC) di area Anda.
Kegagalan menyesuaikan power
supply (penyedia daya) untuk
memperbaiki AC input voltage (voltase
masukan AC) akan menyebabkan
kerusakan serius pada sistem.
Gunakan hanya power supply units (unit penyedia daya) yang dilengkapi
dengan sertikat keselamatan saja.. Penggunaan unstable power supply units
(unit penyedia daya yang tidak stabil) dapat merusak motherboard (papan
induk) dan komponen-komponen lainnya. Lihatlah ke petunjuk pengguna
untuk power supply units (unit penyedia daya) yang memenuhi persyaratan
motherboard (papan induk).
1. Pilihlah power supply unit (unit penyedia daya).