User Guide

3-13
Monitor LCD ASUS Seri PB278
VESA Modes (Mode VESA), Waktu yang Tersedia untuk Pengguna
Resolusi Kecepatan Refresh Frekuensi Horizontal
848x480 60Hz 31.02
1280 x 720 (RB) 60Hz 44,444kHz
1280x720 60Hz 44,772kHz
1280x720 75Hz 56,456kHz
1280x768(RB) 60Hz 47,396kHz
1280x800(RB) 60Hz 49,306kHz
1280x800 60Hz 49,702kHz
1280x800 75Hz 62,795kHz
1366x768 60Hz 47,712kHz
1440x900(RB) 60Hz 55,469kHz
1440x900 75Hz 70,635kHz
1680x1050(RB) 60Hz 64,674kHz
1920x1080 60Hz 66,587kHz
Mode WQHD (DVI (link ganda), hanya HDMI dan DP)
2560x1440 60Hz 88,787kHz
* PB278Q mendukung hingga resolusi 2560 x 1140 WQHD termasuk DVI-link ganda, HDMI, dan DisplayPort,
beberapa kartu grafis hanya mendukung hingga transmisi resolusi konten 1920 x 1200 melalui HDMI. Periksa
dengan distributor atau peritel lokal tentang batasan perangkat keras laptop atau desktop Anda.
Pewaktuan SD/HD (hanya input HDMI)
HDMI 1.3, Format CEA-861B, dan SD/HD Didukung dengan Pewaktuan Primer (hanya input HDMI)
Resolusi Kecepatan Refresh Frekuensi Horizontal
640x480P 59,94 / 60Hz 31,469 / 31,5kHz
720x480P 59,94 / 60Hz 31,469 / 31,5kHz
720x576P 50Hz 31,25kHz
1280x720P 50Hz 37,5kHz
1280x720P 59,94 / 60Hz 44,955 / 45kHz
1920x1080i 50Hz 28,125kHz
1920x1080i 59,94 / 60Hz 33,716 / 33,75kHz
HDMI 1.3, Format CEA-861B, dan SD/HD Didukung dengan Pewaktuan Opsional (hanya input HDMI)
Resolusi Kecepatan Refresh Frekuensi Horizontal
1440x480P 59,94 / 60Hz 31,469 / 31,5kHz
1440x576P 50Hz 31,25kHz
1920x1080P 50Hz 56,25kHz
1920x1080P 59,94 / 60Hz 67,433 / 67,5kHz
* Mode yang tidak tercantum dalam tabel di atas mungkin tidak didukung. Untuk resolusi optimal, sebaiknya
pilih mode yang tercantum dalam tabel di atas.