User Manual

87
Menyambungkan Kamera dengan Telepon Pintar
(Sambungan Nirkabel)
. Ikon Sambungan Nirkabel
Setelah Anda mengonfigurasi pengaturan kamera dan sambungan telepon pintar,
ikon di bawah ini akan muncul pada layar kamera untuk mengindikasikan status
komunikasi saat ini.
Memasang Aplikasi Telepon Pintar EXILIM Connect pada telepon pintar Anda akan
memungkinkan Anda mengontrol kamera dari jarak jauh menggunakan telepon pintar
Anda dan untuk mengirimkan gambar yang terekam dengan kamera ke telepon
pintar Anda. Carilah aplikasi EXILIM Connect di Google Play atau App Store dan
pasang pada telepon pintar Anda.
. Jaminan pengoperasian aplikasi
Tidak ada jaminan yang dibuat tentang kemampuan pengoperasian aplikasi EXILIM
Connect pada telepon pintar atau tablet tertentu.
Untuk mendapatkan informasi tentang versi sistem operasi yang didukung oleh
aplikasi, periksa informasi di Google Play atau App Store.
Fungsi aplikasi dan lingkungan operasi yang dibutuhkan dapat berubah sewaktu-
waktu tanpa pemberitahuan.
Semi
transparan
Pemasangan selesai, namun tidak ada sambungan
teknologi nirkabel Bluetooth.
Opaque
Pemasangan selesai, dan ada sambungan teknologi
nirkabel Bluetooth.
Semi
transparan
LAN nirkabel diaktifkan, namun tidak ada sambungan.
Opaque LAN Nirkabel tersambung.
Opaque
LAN nirkabel tersambung, dan data gambar sedang
dikirim.
Opaque Kamera berada dalam Modus Pesawat.
Menyiapkan Koneksi antara Telepon Pintar dan Kamera Anda