User manual - EXZR410_EXZR400_M29_FB

69
Merekam Film
4. Gunakan [8] dan [2] untuk memilih "Kualitas Film" dan kemudian
tekan [6].
5. Gunakan [8] dan [2] untuk memilih tingkat bingkai (kecepatan
perekaman) yang diinginkan kemudian tekan [SET].
Suatu tingkat bingkai yang cepat (seperti 1000 fps) akan menghasilkan ukuran
gambar yang lebih kecil.
6. Merekam film dengan cara yang sama dengan yang Anda lakukan
terhadap film biasa (halaman 65).
Tekan [0] (Film) untuk memulai dam menghentikan perekaman.
Selama perekaman Film Kecepatan Tinggi (HS120, HS240, HS480, HS1000),
fokus ditetapkan pada posisi di mana ketika perekaman dimulai. Untuk
memfokuskan gambar, tekan tombol rana setengah penuh untuk Fokus
Otomatis atau lakukan fokus secara manual sebelum Anda menekan [0]
(Film) untuk mulai merekam.
AF Berlanjut dapat dioperasikan saat merekam pada 30 fps dengan "HS30-
120" atau "HS30-240". Namun demikian, fokus menjadi tetap kapan pun Anda
beralih ke 120 fps atau 240 fps.
Bila "HS30-120" atau "HS30-240" dipilih sebagai tingkat bingkai, perekaman
selalu dimulai dengan tingkat bingkai sebesar 30 fps. Anda dapat mengganti
tingkat bingkai antara 30 fps dan 120 fps atau di antara 30 fps dan 240 fps
hanya ketika perekaman sedang berlangsung. Tekan [4] dan [6] atau [SET]
untuk mengganti kecepatan. Audio direkam hanya ketika memotret pada
30 fps.
Kualitas Film
Tampilan Ikon
Layar REKAM
Tingkat
Frame
Ukuran
Gambar
(Piksel)
HS1000 1000 fps 224
x
64
fps (bingkai per
detik) adalah
satuan
pengukuran yang
menunjukkan
jumlah gambar
yang direkam atau
diputar ulang per
detik.
HS480 480 fps 224
x
160
HS240 240 fps 512
x
384
HS120 120 fps 640
x
480
HS30-240 30-240 fps 512
x
384
HS30-120 30-120 fps 640
x
480