User manual - QVR70_M29_FA

18
Memulai
1. Tekan tombol 4 atau 6 untuk berpindah antar pilihan.
2. Tekan tombol 8 atau 2 untuk mengganti nilai tanggal dan waktu.
3. Tekan tombol OK untuk menerapkan.
4. Jika perlu, tekan tombol Menu untuk menutup menu.
Sekarang Anda siap mengambil gambar dan video.
Menekan tombol 8 atau 2 mengubah nilainya secara terus menerus.
Bila baterai dikeluarkan dari kamera terlalu cepat setelah mengonfigurasi
pengaturan tanggal dan waktu untuk pertama kalinya dapat menyebabkan
pengaturan di-reset menjadi pengaturan awal dari pabrik. Jangan mengeluarkan
baterai selama setidaknya 24 jam setelah mengonfigurasi pengaturan.
Kamera Anda memiliki dua modus:
Modus Rekam
Ini adalah modus bawaan setiap kali Anda menghidupkan kamera. Anda dapat
mengambil gambar dan merekam video dalam modus ini.
Modus pemutaran
Tekan tombol Pemutaran setelah kamera dinyalakan untuk melihat dan mengedit
gambar yang diambil atau memutar video.
Mengatur Tanggal & Waktu
Modus