Users Guide

58 | Mengoperasikan Monitor
Apabila NVIDIA Reflex Latency Analyzer (Penganalisis Latensi NVIDIA
Reflex) adalah On (Hidup), jika mouse tidak langsung dicolokkan ke port yang
ditentukan, pesan berikut akan muncul:
Jika salah satu dari berikut ini dipilih atau dihidupkan, Bilah Status OSD akan
menunjukkan bahwa G-SYNC® Processor adalah On (Hidup):
G-SYNC Esports dari Preset Modes (Mode Prasetel)
NVIDIA Reflex Latency Analyzer (Penganalisis Latensi NVIDIA Reflex)
NVIDIA ULMB
•Mode G-SYN dari PC Anda
Lihat Mengatasi Masalah untuk informasi selengkapnya.
Mengatur Resolusi Maksimum
Mengatur resolusi Maksimum pada monitor:
Pada Windows 7, Windows 8, dan Windows 8.1:
1. Hanya untuk Windows 8 dan Windows 8.1, pilih ubin Desktop untuk beralih
ke desktop klasik.
2. Klik-kanan pada dekstop dan klik Resolusi Layar.
3. Klik Daftar menurun pada Resolusi Layar dan pilih 1920 x 1080.
4. Klik OK.
Pada Windows 10:
1. Klik kanan di desktop lalu klik Pengaturan Tampilan.
2. Klik Pengaturan tampilan lanjutan.
3. Klik daftar menurun pada Resolusi dan pilih 1920 x 1080.