Owners Manual

Memasang Keyboard
1 Tahan keyboard dan rutekan kabel keyboard dan kabel lampu latar keyboard melalui sandaran tangan di sistem.
2 Sejajarkan keyboard dengan dudukan sekrup pada sistem.
3 Ganti lima sekrup (M2x2.5) yang menahan keyboard ke sistem.
4 Balikkan sistem dan sambungkan kabel keyboard serta kabel lampu latar keyboard ke konektor pada sistem.
CATATAN: Saat memasang kembali bingkai sasis, pastikan kabel keyboard TIDAK berada di bawah kisi-kisi, namun
rutekan melalui bukaan pada bingkai sebelum menyambungkannya ke board sistem.
5 Pasang:
a kisi-kisi keyboard
b baterai
c penutup bawah
6 Ikuti prosedur dalam Setelah mengerjakan bagian dalam komputer.
Unit Pendingin
Melepaskan unit pendingin
CATATAN
: Prosedur ini hanya untuk model UMA.
1 Ikuti prosedur dalam Sebelum mengerjakan bagian dalam komputer Anda.
2 Lepaskan :
a penutup bawah
b baterai
3 Untuk melepaskan unit pendingin:
a Lepaskan empat sekrup (M2x3) yang menahan unit pendingin pada board sistem [1].
CATATAN
:
Lepaskan sekrup unit pendingin secara berurutan seperti ditunjukkan pada unit pendingin.
b Angkat unit pendingin dari sistem [2].
30
Melepaskan dan memasang komponen