Owners Manual

Penutup Bawah 6
Melepaskan Penutup Bawah
1. Ikuti prosedur dalam
Sebelum Bekerja pada Komputer
.
2. Lepaskan
baterai
.
3. Longgarkan sekrup penahan yang menahan penutup bawah ke komputer.
4. Geser penutup bawah ke arah bagian belakang komputer dan lepaskan.
CATATAN: Untuk mengangkat dan melepaskan penutup bawah dengan mudah dari
komputer, pastikan bahwa Anda menggeser penutup bawah terlebih dahulu ke
arah bagian belakang komputer.
Memasang Penutup Bawah
1. Posisikan tepi tutup bawah ke komputer dan geser pada komputer.
2. Eratkan sekrup untuk menahan penutup bawah ke komputer.
21