Setup Guide

52 | Mengaktifkan Sistem Anda
Soket modul memori
Dua belas 288-pin
Kapasitas modul memori (RDIMM) 8 GB dan 16 GB ranking
ganda
RAM minimum
RAM maksimum
16 GB
Hingga 256 GB
Daya
CATATAN: Sistem ini tidak mendukung instalasi campuran antara unit
catu daya 1400 W dan 1600 W.
CATATAN: Unit catu daya 1400 W dan 1600 W merupakan unit yang
dapat diganti saat perangkat dihidupkan dalam kondisi apa pun jika
sistem tersebut memiliki fitur throttling daya.
Catu daya AC (per catu daya)
Watt 1400 W (untuk Tiongkok saja)
Tegangan 200-240 VAC, 50/60 Hz, arus input
maksimum: 9 Amp
Pelepasan panas 6024,376 BTU/jam maksimum
Lonjakan arus maksimum
Lonjakan Arus Awal tidak boleh
melebihi 55 Amp (puncak).
Lonjakan Arus Sekunder tidak boleh
melebihi 25 Amp (puncak).
Watt 1600 W
Tegangan 200-240 VAC, 50/60 Hz, arus input
maksimum: 10 Amp