Setup Guide
Table Of Contents
- Getting Started With Your System
- Getting Started With Your System
- Before You Begin
- Other Documentation and Media You May Need
- Supported Operating Systems
- Common Configurations
- Installation and Configuration
- Unpacking the System
- Installing the Rails and System in a Rack
- Connecting the Power Cable(s)
- Securing the Power Cable(s)
- Installing and Removing SFP Modules
- Installing and Removing Fibre Channel Cables
- Cabling Your Expansion Enclosure
- Turning On the Storage Array
- Installing the Bezel
- Installing HBAs and Drivers
- Installing the MD Storage Software
- Locating Your Service Tag
- NOM Information (Mexico Only)
- Technical Specifications
- 系统使用入门
- Memulai Pengaktifan dengan Sistem Anda
- Sebelum Anda Mulai
- Dokumen dan Media Lain yang Mungkin Anda Butuhkan
- Sistem Pengoperasian yang Didukung
- Konfigurasi Standar
- Instalasi dan Konfigurasi
- Membuka Kemasan Sistem
- Memasang Rel dan Sistem dalam Rak
- Menyambungkan Kabel Daya
- Menahan Kabel Daya
- Memasang dan Melepaskan Modul SFP
- Memasang dan Melepaskan Kabel Fibre Channel
- Mengatur Kabel Expansion Enclosure Anda
- Mengaktifkan Storage Array
- Memasang Bezel
- Memasang HBA dan Driver
- Menginstal Perangkat Lunak MD Storage
- Menemukan Tag Servis Anda
- Informasi NOM (Hanya Meksiko)
- Spesifikasi Teknis
- はじめに
- 시스템 시작 안내서

54
Memulai Pengaktifan dengan Sistem Anda
Menginstal Perangkat Lunak MD Storage
CATATAN:
Untuk instruksi lebih detail mengenai penginstalan perangkat lunak
MD storage, memasang enclosure, dan langkah-langkah pasca-instalasi, lihat
Panduan Penggunaan.
Aplikasi MD Storage Manager mengkonfigurasi, mengelola, dan memonitor
storage array. Untuk menginstal perangkat lunak penyimpanan MD:
1
Masukkan media sumber seri MD.
Tergantung pada sistem pengoperasian Anda, installer dapat berjalan
secara otomatis. Jika installer tidak berjalan secara otomatis, lakukan
navigasi ke direktori akar dari media instalasi (atau gambar installer yang
diunduh) dan jalankan file
md_launcher.exe
. Untuk sistem berbasis Linux,
lakukan navigasi akar (root) media sumber dan jalankan file
autorun
.
CATATAN:
Red Hat Enterprise Linux sejak awal sudah memasukkan opsi
noexec mount pada media sumber yang tidak mengizinkan Anda menjalankan
file executable. Untuk mengubah pengaturan ini, lihat file Readme pada
direktori akar dari media instalasi.
2
Pilih
Install MD Storage Software
(Instal Perangkat Lunak
Penyimpanan MD).
3
Bacalah dan terima perjanjian lisensi.
4
Pilih salah satu dari opsi instalasi berikut dari menu drop-down
Install Set
(Instal Set):
•
Full (Penuh) (direkomendasikan)
—Instal perangkat lunak MD
Storage Manager (klien), storage agent berbasis host, driver multipath,
dan penyedia perangkat keras.
•
Host Only (Hanya Host)
—Instal storage agent berbasis host dan
driver multipath.
•
Management (Manajemen)
—Instal manajemen penyedia perangkat
keras dan perangkat lunak.
•
Custom (Penyesuaian)
—Memungkinkan Anda untuk memilih
komponen tertentu.
5
Pilih storage array MD yang Anda atur untuk dijadikan penyimpanan data
untuk server host ini.
6
Pilih untuk memulai layanan monitor peristiwa secara otomatis ketika
server host melakukan booting ulang atau secara manual
CATATAN:
Opsi ini hanya berlaku pada instalasi perangkat lunak klien Windows.
7
Konfirmasikan lokasi instalasi dan klik
Install
(Instal).