Service Manual

c) Angkat konektor DC-In dari komputer [3].
Memasang Port Adaptor DC-in
1. Tempatkan port adaptor DC-in ke dalam slot pada unit sandaran tangan.
2. Rutekan kabel port adaptor daya melalui pemandu perutean pada unit sandaran tangan.
3. Pasang kembali sekrup M2x3 yang menahan port adaptor daya ke unit sandaran tangan.
4. Sambungkan kabel port adaptor daya ke board sistem.
5. Pasang:
a) Baterai
b) Penutup bawah
6. Ikuti prosedur dalam Setelah Mengerjakan Bagian Dalam Komputer Anda.
Board sistem
Melepaskan Board Sistem
1. Ikuti prosedur dalam Sebelum Mengerjakan Bagian Dalam Komputer Anda.
2. Lepaskan:
a) penutup bawah
b) baterai
c) kipas
d) rakitan unit pendingin
e) WLAN
f) hard disk (opsional)
g) keyboard
h) SSD
i) modul memori
CATATAN
: Tag Servis komputer Anda terletak di bawah flap badge sistem. Anda harus memasukkan Tag Servis
dalam BIOS setelah Anda memasang kembali board sistem.
CATATAN: Sebelum memutuskan sambungan kabel dari board sistem, catat lokasi konektor sehingga Anda dapat
menyambungkannya kembali setelah Anda memasang kembali board sistem.
3. Untuk melepaskan board sistem:
a) Angkat kait dan lepaskan sambungan kabel panel sentuh [1].
b) Angkat kait dan lepaskan sambungan kabel board kontroler keyboard [2].
c) Lepaskan sambungan kabel port konektor daya dari board sistem [3].
Membongkar dan merakit kembali
29