Service Manual

Table Of Contents
tentang tugas ini
CATATAN: Prosedur ini berlaku hanya untuk komputer yang dikirimkan dengan solid-state drive M.2 2230 terpasang di slot SSD1.
CATATAN: Tergantung pada konfigurasi yang dipesan, komputer Anda dapat mendukung solid-state drive M.2 2230 atau solid-state
drive M.2 2280 di slot SSD1.
CATATAN: Pasang braket pemasangan solid-state drive, jika belum terpasang.
Gambar berikut menunjukkan lokasi solid-state drive M.2 2230 yang terpasang di slot SSD1 dan merupakan representasi visual tentang
prosedur pemasangan.
langkah
1. Sejajarkan takik pada solid-state drive dengan tab pada slot SSD1.
2. Geser solid-state drive ke dalam slot SSD1.
3. Dengan menggunakan batang pelurusan, letakkan braket termal solid-state drive di atas solid-state drive.
4. Sejajarkan lubang sekrup pada braket termal solid-state drive dengan lubang sekrup pada board sistem.
5. Pasang kembali sekrup (M2x4) yang menahan braket termal solid-state drive dan solid-state drive ke board sistem.
langkah berikutnya
1. Pasang penutup bawah.
2. Pasang baterai
3. Ikuti prosedur dalam Setelah mengerjakan bagian dalam komputer Anda.
Melepaskan solid-state drive M.2 2280 dari slot SSD1
prasyarat
1. Ikuti prosedur dalam Sebelum mengerjakan bagian dalam komputer.
2. Lepaskan penutup bawah.
3. Lepaskan baterai.
22
Melepaskan dan memasang komponen