Users Guide

82 Menggunakan Proyektor
Untuk melakukan proyeksi audio presentasi, klik .
Untuk menghentikan presentasi, klik .
CATATAN: WLAN yang bersih menggunakan sambungan 802.11g dan tanpa
pelebaran layar.
CATATAN: Komputer tidak akan mengaktifkan S1 (mode siaga)/S3 (mode
tidur)/S4 (mode hibernasi) bila menjalankan presentasi nirkabel, USB Display
(Layar USB), atau USB Viewer (Penampil USB).
Menggunakan Menu
Klik untuk menampilkan menu.
W
EB MANAGEMENT (MANAJEMEN WEB)—Klik untuk membuka halaman Web
Management (Manajemen Web). Lihat "Mengelola Proyektor dari Web
Management (Untuk Jaringan)" pada halaman 95.
S
EARCH FOR PROJECTOR (CARI PROYEKTOR)—Klik untuk mencari dan tersambung ke
proyektor nirkabel.
M
AKE APPLICATION TOKEN (BUAT TOKEN APLIKASI)—Klik untuk membuat token
aplikasi. Lihat "Membuat Application Token (Token Aplikasi)" pada halaman 125.
A
DVANCE SCREEN CAPTURE (PENANGKAPAN LAYAR LANJUTAN)—Pengaturan default
adalah Enable (Aktif). Klik untuk nonaktifkan penangkapan layar lanjutan.
I
NFOKlik untuk menampilkan informasi sistem.
HOTKEY (TOMBOL PINTAS)—Klik untuk menampilkan informasi tombol pintas.
A
BOUT (TENTANG)—Klik untuk menampilkan versi aplikasi.
E
XIT (KELUAR)—Klik untuk menutup aplikasi.