Users Guide

Menyiapkan Monitor 31
Menyambungkan kabel DisplayPort (DisplayPort ke DisplayPort) (untuk
U2520D)
CATATAN: Pengaturan default di luar pabrik adalah DP 1.4 (DP 1.2
didukung). Jika monitor gagal menampilkan konten setelah kabel
DisplayPort disambungkan, ikuti prosedur di bawah ini untuk mengubah
pengaturan dari ke DP 1.1:
Tekan sembarang tombol (kecuali tombol ) untuk mengaktifkan menu
OSD.
Gunakan tombol dan untuk menyoroti Input Source (Sumber Input),
kemudian gunakan tombol untuk masuk ke submenu.
Gunakan tombol dan untuk menyoroti DP.
Tekan dan tahan tombol selama sekitar 10 detik, dan pesan konfigurasi
DisplayPort muncul.
Gunakan tombol untuk memilih Disable (Nonaktifkan) dan ubah
pengaturan.
Ulangi langkah di atas untuk mengubah pengaturan format DisplayPort jika
diperlukan.