Users Guide

34 | Mengatur monitor
Menggunakan Mobile-High Definition Link (MHL)
CATATAN: Monitor ini adalah bersertifikat MHL.
CATATAN: Untuk menggunakan fungsi MHL, gunakan saja kabel bersertifikat MHL
dan perangkat sumber yang mendukung output MHL.
CATATAN: Beberapa perangkat sumber MHL butuh sebentar saja atau lebih lama
untuk menghasilkan gambar, bergantung pada perangkat sumber MHL.
CATATAN: Bila perangkat sumber MHL tersambung masuk ke mode Siaga, maka
monitor akan menampilkan layar gelap atau memperlihatkan pesan di bawah,
bergantung pada hasil perangkat sumber MHL.
Untuk mengaktifkan sambungan MHL, harap lakukan langkah di bawah:
1. Colokkan kabel daya pada monitor Anda ke dalam steker listrik.
2. Sambungkan port USB (mikro) di perangkat sumber MHL Anda ke HDMI (MHL) 1
atau port HDMI (MHL) 2 di monitor dengan kabel bersertifikat MHL (Lihat
Tampilan
Bawah
untuk rinciannya.)
3. Nyalakan monitor dan perangkat sumber MHL.
4. Pilih sumber masukan di monitor ke HDMI (MHL) 1 atau HDMI (MHL) 2 dengan
menggunakan Menu OSD (Lihat
Menggunakan Menu OSD (Tampilan di Layar)
untuk
rinciannya.)
5. Jika tidak menampilkan gambar, lihat
Masalah Spesifik Mobile High-Definition Link
(MHL)
.