Users Guide

Titik Akses Seri W-AP110 Dell
Networking
Panduan Instalasi
www.dell.com
Titik Akses Seri W-AP110 Dell Networking | Panduan Instalasi
Nomor Komponen 0511492-ID-01 | September 2013
Menghubungi Dell
Dukungan Situs Web
Situs Web Utama dell.com
Situs Web Dukungan dell.com /support
Situs Web Dokumentasi dell.com /support/manuals
Hak cipta
© 2013 Aruba Networks, Inc. Merek dagang Aruba Networks termasuk , Aruba
Networks
®
, Aruba Wireless Networks
®
, logo Mobile Edge Company Aruba yang terdaftar, dan Aruba Mobility
Management System
®
. Dell™, logo DELL™, dan PowerConnect™ adalah merek dagang Dell Inc.
Hak cipta dilindungi undang-undang. Spesifikasi dalam manual ini dapat berubah sewaktu-waktu tanpa
pemberitahuan.
Berasal dari AS. Semua merek dagang lain adalah hak milik pemiliknya masing-masing.
Kode Sumber Terbuka
Beberapa produk Aruba mengandung kode perangkat lunak Sumber Terbuka yang dikembangkan oleh pihak
ketiga, termasuk kode perangkat lunak yang tunduk pada GNU General Public License (GPL), GNU Lesser
General Public License (LGPL), atau Lisensi Sumber Terbuka lain. Kode Sumber Terbuka yang digunakan
tercantum di situs ini:
http://www.arubanetworks.com/open_source
Termasuk perangkat lunak dari Litech Systems Design. Hak cipta 2011 perpustakaan klien IF-MAP Infoblox, Inc.
Hak cipta dilindungi undang-undang. Produk ini menyertakan perangkat lunak yang dikembangkan oleh Lars
Fenneberg, dkk.
Pemberitahuan Hukum
Penggunaan perangkat lunak dan platform switch Aruba Networks, Inc, oleh semua individu atau perusahaan,
untuk menghentikan perangkat klien VPN milik vendor lain merupakan penerimaan tanggung jawab sepenuhnya
oleh individu atau perusahaan tersebut untuk tindakan ini dan melepaskan sepenuhnya tanggung jawab Aruba
Networks, Inc. dari setiap dan semua tindakan hukum yang mungkin ditujukan kepadanya yang berkaitan dengan
pelanggaran hak cipta atas nama vendor tersebut.
Memasang Titik Akses
Menggunakan Adaptor Rel Plafon
Titik akses Seri W-AP110 dikirimkan bersama dua adaptor rel plafon untuk rel plafon
9/16” dan 15/16”. Adaptor tambahan untuk pemasangan di dinding dan adaptor rel
plafon untuk jenis rel lain tersedia sebagai kit aksesori.
1. Tarik kabel yang diperlukan melalui lubang yang sudah disiapkan pada petak
plafon tempat Titik Akses akan dipasang.
2. Letakkan adaptor di bagian belakang Titik Akses dengan membentuk sudut
sekitar 30 derajat terhadap cantolan (lihat Gambar 6).
3. Putar adaptor searah jarum jam sampai terpasang kuat ke cantolan
(lihat Gambar 6).
Gambar 6 Memasangkan Adaptor Rel Plafon
4. Jika perlu, hubungkan kabel konsol ke port konsol di bagian belakang Titik Akses.
5. Tahan Titik Akses di sebelah rel petak plafon, dengan slot dudukan rel petak
plafon bersudut sekitar 30 derajat terhadap rel petak plafon (lihat Gambar 7).
Pastikan sisa kabel yang kendur berada di atas petak plafon.
6. Dorong ke arah petak plafon, putar Titik Akses searah jarum jam sampai
perangkat itu mengeluarkan bunyi klik di rel petak plafon.
Gambar 7 Memasang Titik Akses
7. Pada titik akses W-AP114, pasang antena eksternal sesuai instruksi pabrikan, lalu
hubungkan antena ke antarmuka antena di Titik Akses.
Menghubungkan Kabel yang Perlu
Pasang kabel sesuai peraturan dan praktik nasional dan daerah yang berlaku.
Memverifikasi Konektivitas Pasca-Pemasangan
LED terintegrasi pada titik akses Seri W-AP110 dapat digunakan untuk
memverifikasi bahwa Titik Akses berhasil menerima daya dan melakukan inisialisasi
(lihat Tabel 1). Rujuklah Panduan Mulai Cepat ArubaOS Seri-W Dell Networking
untuk perincian lebih lanjut tentang cara memverifikasi konektivitas jaringan
pasca-instalasi.
Mengonfigurasi AP
Pengaturan/Pengaturan Kembali Titik Akses
Parameter pengaturan unik untuk setiap Titik Akses. Parameter Titik Akses lokal ini
awalnya dikonfigurasi di kontroler yang kemudian dikirim ke Titik Akses dan
disimpan dalam Titik Akses. Dell menganjurkan setelan pengaturan dikonfigurasi via
UI Web ArubaOS saja. Rujuk Panduan Pengguna ArubaOS Seri-W Dell Networking
untuk detail selengkapnya.
Konfigurasi Titik Akses
Parameter konfigurasi bersifat khusus jaringan atau kontroler dan dikonfigurasi dan
disimpan di kontroler. Setelan konfigurasi jaringan dikirim ke Titik Akses tetapi tetap
tersimpan di kontroler.
Setelan konfigurasi dapat diubah via CLI atau UI Web ArubaOS Seri-W Dell
Networking. Rujuk Panduan Pengguna ArubaOS Seri-W Dell Networking dan/atau
Panduan Rujukan Antarmuka Baris Perintah ArubaOS Seri-W Dell Networking untuk
detail selengkapnya.
Spesifikasi Produk
Listrik
Ethernet:
1 x Antarmuka RJ-45 Ethernet auto-sensing 10/100/1000Base-T
MDI/MDX
IEEE 802.3 (10Base-T), IEEE 802.3u (100Base-T). IEEE 802.3ab (1000Base-T)
Daya lewat Ethernet (mematuhi IEEE 802.3at dan 802.3af), 48 V DC (nominal) dan 56V DC
(maksimum)/350mA (lihat Gambar 5 mengenai konfigurasi pin)
Daya:
Antarmuka daya 12 VDC, mendukung pemberian daya melalui adaptor listrik AC-DC
Dukungan PoE di port Ethernet: perangkat sumber PoE yang mematuhi 802.3at dan 802.3af
Untuk spesifikasi tambahan produk ini, rujuk lembar data produk di dell.com/support.
Cara Membuang Peralatan Dell yang Benar
Untuk membaca informasi terbaru tentang Kepatuhan Lingkungan Global dan produk Dell, buka dell.com.
Sampah Peralatan Listrik dan Elektronik
Produk Dell yang telah tidak terpakai harus dibuang dan diolah secara terpisah di
Negara Anggota Uni Eropa, Norwegia, dan Swiss dan karena itu ditandai dengan
simbol yang tergambar di sebelah kiri (tong sampah disilang). Pengolahan pada
akhir masa pakai produk ini di negara-negara tersebut harus mematuhi semua
peraturan nasional yang berlaku bagi negara yang menerapkan Arahan 2002/96EC
tentang Sampah Peralatan Listrik dan Elektronik (WEEE).
RoHS Uni Eropa
Aruba Networks Inc., sebagai pabrikan produk ini, dengan ini menyatakan
bahwa semua produk titik akses dan kontroler nirkabel Dell yang Bertanda CE
diproduksi sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan dalam Arahan
Pembatasan Bahan Berbahaya 2011/65/EC.
Salinan Pernyataan Kesesuaian Aruba dapat diperoleh dengan mengajukan permohonan kepada:
Aruba Networks International Ltd.
Building 1000,
Citygate Mahon
Cork Ireland
Sertakan nomor model regulasi yang tercantum di pelat nama wajib produk bersama permohonan.
RoHS China
Produk Dell juga mematuhi persyaratan deklarasi lingkungan China dan ditandai
dengan label “EFUP 10” seperti terlihat di sebelah kiri.
Kepatuhan Peraturan dan Keselamatan
Dell menyediakan dokumen multi-bahasa yang berisi pembatasan yang berbeda tiap negara
dan informasi keselamatan dan peraturan tambahan untuk semua produk perangkat keras Dell.
Dokumen Informasi Keselamatan, Lingkungan, dan Peraturan Seri W Dell Networking
disertakan bersama produk ini.
Nama Model Regulasi
Nama model regulasi berikut berlaku untuk titik akses Seri W-AP110:
W-AP114: APIN0114
W-AP115: APIN0115
FCC
Perangkat ini diberi label elektronik. Untuk melihat ID FCC:
1. Masuk ke WebUI kontroler.
2. Buka Maintenance > Kontroler > About.
FCC Kelas B Bagian 15
Perangkat ini mematuhi Bagian 15 Peraturan Federal Communications Commission (FCC).
Pengoperasian harus memenuhi dua syarat berikut:
1. Perangkat ini tidak menyebabkan interferensi yang berbahaya.
2. Perangkat ini harus menerima semua interferensi yang terjadi, termasuk interferensi yang dapat
menyebabkan operasi yang tak diinginkan.
Peralatan ini telah diuji dan didapati mematuhi batas untuk perangkat digital Kelas B, sesuai dengan
bagian 15 dalam Peraturan FCC. Peralatan ini menghasilkan, menggunakan, dan dapat meradiasikan
energi frekuensi radio dan, jika tidak diinstal dan digunakan sesuai dengan petunjuk pabrikan, dapat
menimbulkan interferensi yang berbahaya bagi komunikasi radio.
Jika peralatan ini memang menyebabkan interferensi, yang dapat diketahui dengan mematikan dan
menghidupkan peralatan, pengguna dianjurkan mencoba memperbaiki interferensi itu dengan satu atau
lebih tindakan berikut:
Mengubah arah atau letak antena penerima.
Menambah jarak antara peralatan dan penerima.
Menghubungkan peralatan ke outlet di rangkaian yang berbeda dengan yang terhubung ke penerima.
Minta tolong kepada dealer atau teknisi radio atau TV berpengalaman.
Mematuhi batas Kelas B untuk emisi derau radio sebagaimana ditetapkan dalam standar peralatan
penyebab interferensi yang berjudul “Peralatan Digital,” ICES-003 Industry Canada.
Cet apareil numerique de la classe B respecte toutes les exigencies du Reglement sur le materiel brouilleur
du Canada.
Kami ingatkan bahwa radar berkekuatan tinggi merupakan pengguna primer pita frekuensi 5250-5350
MHz dan 5650-5850 MHz, radar tersebut dapat menyebabkan interferensi dan/atau merusak perangkat
WLAN non-lisensi.
Kesesuaian dengan Peraturan Uni Eropa
Produk ini bertanda CE sesuai dengan ketentuan Arahan R & TTE (1999/5/EC) -
CE(!). Dell, dengan ini menyatakan bahwa model perangkat APIN0114 / APIN0115 ini
sesuai dengan persyaratan penting dan ketentuan terkait lainnya dalam Arahan 1999/5/EC -CE(!)
Pernyataan Kesesuaian yang dibuat sesuai Arahan 1999/5/EC dapat dilihat di dell.com
Catatan: Servis semua produk Dell Networking harus dilaksanakan hanya oleh
personel terlatih.
Hati-hati: Pastikan Titik Akses terpasang secara aman ke rel petak plafon
jika dipasang tergantung di plafon, karena instalasi yang buruk dapat
menyebabkan perangkat jatuh menimpa orang atau peralatan.
AP-110_04
AP-110_005
Catatan: Jika adaptor listrik selain yang disediakan oleh Dell digunakan di AS atau
Kanada, maka harus Terdaftar di cULus (NRTL), dengan keluaran terukur 12 VDC,
minimum 1,25A, bertanda “LPS” atau “Class 2,” dan cocok untuk dicolokkan
dengan stopkontak standar di AS dan Kanada.
10
᳝↦᳝ᆇ⠽䋼ໄᯢ
Hazardous Materials Declaration
᳝↦᳝ᆇ⠽䋼៪ܗ㋴(Hazardous Substance)
䚼ӊৡ⿄
(Parts)
䪙
3E
∲
+J
䬝
&G
݁Ӌ䫀
&U

໮⒈㘨㣃
3%%
໮⒈Ѡ㣃䝮
3%'(
⬉䏃ᵓ
(PCA Boards)
ƻ ƻ ƻ ƻ
ᴎẄ㒘ӊ
(Mechanical Sub-Assemblies)
ƻ ƻ ƻ ƻ
ƻ˖
㸼⼎䆹᳝↦᳝ᆇ⠽䋼೼䆹䚼ӊ᠔᳝ഛ䋼ᴤ᭭Ёⱘ৿䞣ഛ೼
SJ/T11363-2006 󰵼ޚ㾘ᅮⱘ䰤䞣㽕∖ҹϟDŽ
Indicates that the concentration of the hazardous substance in all homogeneous materials in the parts is
below the relevant threshold of the SJ/T11363-2006 standard.
h˖ 㸼⼎䆹᳝↦᳝ᆇ⠽䋼㟇ᇥ೼䆹䚼ӊⱘᶤϔഛ䋼ᴤ᭭Ёⱘ৿䞣䍙ߎ6-7󰵼ޚ㾘ᅮⱘ䰤䞣㽕∖DŽ
Indicates that the concentration of the hazardous substance of at least one of all homogeneous materials
in the parts is above the relevant threshold of the SJ/T11363-2006 standard.
ᇍ䫔ଂП᮹ⱘ᠔ଂѻકᴀ㸼ᰒ⼎կᑨ䫒ⱘ⬉ᄤֵᙃѻકৃ㛑ࣙ৿䖭ѯ⠽䋼DŽ
This table shows where these substances may be found in the supply chain of electronic information
products, as of the date of sale of the enclosed product.
ℸ󰵼ᖫЎ䩜ᇍ᠔⍝ঞѻકⱘ⦃ֱՓ⫼ᳳ󰵼ᖫᶤѯ䳊䚼ӊӮ᳝ϔϾϡৠⱘ⦃ֱՓ⫼ᳳ
՟བ⬉∴ܗ῵ഫ䌈೼݊ѻકϞ
ℸ⦃ֱՓ⫼ᳳ䰤া䗖⫼Ѣѻકᰃ೼ѻક᠟ݠЁ᠔㾘ᅮⱘᴵӊϟᎹ԰
The Environment- Friendly Use Period (EFUP) for all enclosed products and their parts are
per the symbol shown here. The Environment- Friendly Use Period is valid only when the
product is operated under the conditions defined in the product manual.
Hati-hati: Pernyataan Keterpaparan Radiasi Frekuensi Radio: Peralatan ini
mematuhi batas keterpaparan radiasi gelombang radio FCC. Peralatan ini
sebaiknya dipasang dan dioperasikan dengan jarak minimum 7,9 inci (20 cm)
antara radiator dan tubuh Anda untuk operasi 2,4 GHz dan 5 GHz. Pemancar ini
tidak boleh diletakkan di samping atau beroperasi bersama antena atau pemancar
lain. Saat dioperasikan dalam kisaran frekuensi 5,15 sampai 5,25 GHz, perangkat
ini dibatasi penggunaannya di dalam ruangan untuk mengurangi potensi
terjadinya interferensi berbahaya dengan Sistem Satelit Seluler saluran bersama.
Hati-hati: Perubahan atau modifikasi pada unit ini yang tidak disetujui secara
eksplisit oleh pihak yang bertanggung jawab atas kepatuhan dapat membatalkan
kewenangan pengguna untuk mengoperasikan peralatan ini.