User Guide

Belakang
Komponen Keterangan
(1) Kamera belakang Memungkinkan Anda untuk melakukan obrolan video,
merekam video, dan merekam gambar diam. Cara
menggunakan kamera Anda, lihat Cara menggunakan
kamera (hanya produk tertentu) pada hal. 29.
(2) Pembaca sidik jari (hanya produk tertentu) Memungkinkan masuk log ke Windows dengan sidik
jari sebagai pengganti katasandi.
10 Bab 2 Komponen