Reference Guide
6
Pencetakan nirkabel HP
www.hp.com/go/wirelessprinting
Dukungan produk
www.hp.com/support/laser130MFP
Pelajari selengkapnya
Panduan lingkungan operasi printer
Jauhkan
printer dari
sinar matahari
langsung
Kisaran suhu yang
direkomendasikan:
17,5° – 25° C
(63,5° – 77° F)
Kisaran
kelembapan yang
direkomendasikan:
30% – 70%
Taruh printer di
tempat berventilasi
baik
Jangan
melebihi batas
tegangan
Menyiapkan koneksi Wi-Fi Direct
Gunakan Wi-Fi Direct untuk menghubungkan ke printer secara nirkabel — tanpa menghubungkan ke jaringan
nirkabel yang ada. Untuk menggunakan Wi-Fi Direct:
• Pastikan Wi-Fi Direct sudah diaktifkan di printer.
• Untuk memeriksa nama dan kata sandi Wi-Fi Direct (Kunci Jaringan), tekan dan tahan tombol Menu
pada panel kontrol printer, lalu pilih Jaringan > Kon gurasi Jaringan....
• Untuk mempelajari lebih lanjut, kunjungi www.hp.com/go/wi directprinting.
Menyiapkan koneksi nirkabel melalui Wi-Fi Protected Setup (WPS)
1. Tekan tombol WPS pada router Anda.
2. Dalam dua menit, tekan dan tahan tombol Menu
pada printer, lalu pilih Jaringan > Wi-Fi > WPS > PBC.
3. Tunggu saat printer membuat koneksi jaringan secara otomatis. Ini akan berlangsung hingga dua menit.
Saat koneksi jaringan dibuat, lampu Nirkabel
akan berhenti berkedip dan terus menyala biru.
4. Lanjutkan penginstalan perangkat lunak.
Informasi yang terdapat dalam dokumen ini dapat berubah tanpa pemberitahuan.
Bahasa Indonesia
4ZB82-90903_LaserMFP130_RG_AP_6L.indb 6 1/9/2019 7:56:14 PM










