User Guide

Tinjauan panel kontrol | 24
6LEDStatus
Menunjukkan status perangkat Anda (lihat "Memahami LED"
pada halaman 153).
7Faks Berpindah ke modus Faks.
8 Fotokopi Berpindah ke konfigurasi Fotokopi.
9Memindai Berpindah ke konfigurasi Pindai.
10 Menu
Membuka mode Menu dan menjelajahi menu yang tersedia
(lihat "Tinjauan menu" pada halaman 28).
11 OK
Mengonfirmasi pilihan pada layar.
Anda juga dapat mencetak secara manual. Tekan tombol ini
untuk mencetak sisi lain semua halaman jika Anda telah
memilih Pencetakan Dua Sisi (Manual) pada driver Anda.
12
Panah
Kanan/Kiri
Menggeser opsi-opsi yang tersedia pada menu yang dipilih
dan menambah atau menurunkan nilai.
13 Kembali Mengembalikan Anda ke level menu yang lebih tinggi.
14 keypad numerik
Memutar angka atau karakter alfanumerik (lihat "Huruf-huruf
dan angka papan tombol" pada halaman 34).
15
Buku Alamat Memungkinkan Anda menyimpan nomor faks yang sering
digunakan atau mencari nomor faks yang tersimpan (lihat
"Menyiapkan buku alamat faks" pada halaman 112).
16
Panggil
Kembali/Jeda
Memanggil kembali nomor faks yang dikirim terakhir kali atau
ID pemanggil yang diterima dalam mode siap, atau
memasukkan jeda(-) pada nomor faks dalam mode edit (lihat
"Menghubungi kembali nomor terakhir" pada halaman 101).
17
Panggilan
Terputus
Bila tombol ini ditekan, Anda akan mendengar nada panggil.
Kemudian, tekan nomor faks. Mirip melakukan panggilan
menggunakan speaker telepon (lihat "Menerima secara
manual dalam mode Telepon" pada halaman 105).
18 Batal Menghentikan pengoperasian kapan saja.
19 Daya
Menghidupkan atau mematikan daya, atau mengembalikan
printer dari mode hemat daya. Jika Anda perlu mematikan
perangkat, tekan tombol ini selama lebih dari tiga detik.
20 Start Memulai tugas.