HP LaserJet Pro MFP M521 - User's Guide

Bila produk diatur ke opsi Stop, ada risiko bahwa faks tidak akan dicetak setelah katrid baru dipasang
jika produk Anda telah menerima faks lebih banyak dari yang dapat ditampung memori saat
dihentikan.
Bila produk diatur ke opsi Prompt, ada risiko bahwa faks tidak akan dicetak setelah katrid baru
dipasang jika produk Anda telah menerima faks lebih banyak dari yang dapat ditampung memori saat
produk menunggu prompt dikonfirmasi.
Bila kartrid toner HP telah mencapai tingkat Hampir Habis, maka Jaminan Perlindungan Premium HP
atas kartrid toner tersebut berakhir. Semua cacat cetak atau kegagalan kartrid yang terjadi ketika
kartrid toner HP digunakan di Lanjutkan dalam mode sangat rendah tidak akan dianggap sebagai
cacat materi atau produksi kartrid toner berdasarkan Pernyataan Jaminan Kartrid Cetak HP.
30 Bab 3 Komponen, persediaan, dan aksesori IDWW