HP CM8060/CM8050 Color MFP with Edgeline Technology - Panduan Administrator Sistem
Pilihan menu Pilihan submenu Nilai Keterangan
Anda dapat mengubah
semua warna ke berbagai
nuansa warna biru.
Color [Warna] Pilih warna dari daftar. Gunakan fitur ini untuk
mengkonversi semua warna
dalam dokumen menjadi
satu warna.
Color Balance [Keseimbangan Warna] Cyan Sesuaikan nilai dalam
rentang tersebut.
Perangkat menggunakan
kombinasi warna-warna
dasar untuk menghasilkan
semua warna yang dicetak.
Sesuaikan warna-warna ini
satu per satu untuk
mengubah keseimbangan
warna dalam salinan.
Misalnya, menaikkan jumlah
sian akan membuat salinan
lebih biru dan kurang merah.
Magenta Sesuaikan nilai dalam
rentang tersebut.
Kuning Sesuaikan nilai dalam
rentang tersebut.
Hitam Sesuaikan nilai dalam
rentang tersebut.
Pelapis Gunakan halaman pertama
sebagai pelapis
Custom overlay [Pelapis
khusus]<X>
Overlay atau pelapis adalah
citra semi transparan dari
salinan dokumen yang
dicetak pada setiap
halaman. Pelapis ini dapat
berisi suatu gambar,
misalnya logo perusahaan.
Chapter Pages [Halaman Bab] Pages [Halaman] Ketikkan halaman bernomor
yang merupakan awal dari
setiap halaman pertama
setiap bab.
Gunakan fitur ini untuk
menyalin dokumen yang
terdiri dari beberapa bab.
Anda dapat menentukan
agar bab selalu dimulai pada
halaman kiri atau pada
halaman kanan. Jika perlu,
perangkat menyisipkan
lembar halaman kosong
agar halaman pertama dari
setiap bab tercetak pada sisi
yang benar.
Position [Posisi] Kanan
Kiri
Penomoran
Jika Anda memilih
Penomoran untuk posisi
tersebut, setiap bab akan
dimulai pada halaman
berikutnya, namun
perangkat kemudian dapat
menetapkan nomor
halaman bergaya bab
melalui fitur Stamp Page
Number [Cap Nomor
Halaman].
Tabel 7-3 Menu opsi penyalinan standar (Lanjutan)
IDWW Menu Default Job Options [Opsi Pekerjaan Standar] 119