User Guide

Jika Anda memuat dokumen sumber dalam baki pemasok dokumen, masukkan
kertas (dengan sisi cetak menghadap ke atas) ke dalam baki seperti ditunjukkan
di bawah ini. Taruh halaman dalam baki sehingga bagian atas dokumen masuk
terlebih dulu.
Catatan Jangan muatkan foto ke dalam baki pemasok dokumen untuk
penyalinan. Jika Anda ingin menyalin foto, tempatkan pada kaca.
Penyebab: Dokumen sumber tidak ditaruh dengan benar pada kaca atau dalam
baki pemasok dokumen.
Jika hal ini tidak menyelesaikan masalah, coba solusi berikutnya.
Solusi 3: Tunggu sampai produk menyelesaikan operasi saat ini
Solusi: Periksa lampu Nyala. Jika berkedip, produk sedang sibuk.
Penyebab: Produk mungkin sedang sibuk menyalin atau mencetak.
Jika hal ini tidak menyelesaikan masalah, coba solusi berikutnya.
Solusi 4: Produk tidak mendukung jenis kertas atau amplop
Solusi: Jangan gunakan produk untuk menyalin ke atas amplop atau kertas lainnya
yang tidak didukung produk.
Mengatasi masalah penyalinan 181
Mengatasi masalah