HP LaserJet Enterprise Flow MFP M830 - Panduan Pengguna

4. Putar kenop hijau berlawanan arah jarum jam, lalu
keluarkan kertas yang macet.
5. Sejajarkan kartrid toner dengan slotnya, lalu
masukkan kartrid toner ke dalam produk. Kartrid
toner akan sedikit turun ketika sudah terpasang di
tempatnya.
106 Bab 9 Mengatasi masalah IDWW