Hardware Reference Guide - dc7600 CMT
Panduan Referensi Perangkat Keras www.hp.com 2–15
Peningkatan Kemampuan (Upgrade) Perangkat Keras
Melepaskan atau Memasang Kartu Ekspansi
Komputer ini memiliki dua slot ekspansi PCI yang dapat
mengakomodasi kartu ekspansi yang panjangnya maksimum 17,46
cm (6,875 inci). Komputer ini juga dilengkapi dengan sebuah slot
ekspansi PCI Express x1 dan slot lubang ekspansi PCI Express x16.
Lokasi Slot Ekspansi
✎
Beberapa model dilengkapi dengan opsional PCI extender yang
menyediakan dua slot ekspansi PCI tambahan pada papan sistem
sehingga keseluruhan slot ekspansi PCI berjumlah empat.
Jenis Uraian
1 Slot ekspansi PCI
2 Slot ekspansi PCI
3 Slot ekspansi PCI Express x1
4 Slot ekspansi PCI Express x16