Panduan Utilitas Computer Setup (F10) dx2200 Model Microtower HP Compaq Business PC
© Copyright 2006, 2007 Hewlett-Packard Development Company, L.P. Informasi yang terkandung dalam dokumen ini dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan. Microsoft, Windows, dan Windows Vista adalah merek dagang atau merek dagang terdaftar dari Microsoft Corporation di Amerika Serikat dan/atau negara/kawasan lainnya. Satu-satunya jaminan atas produk dan layanan HP tercantum dalam pernyataan jaminan yang menyertai produk dan layanan tersebut.
Mengenai Buku Ini Panduan ini berisi petunjuk cara menggunakan Computer Setup (Pengaturan Komputer). Alat bantu ini digunakan untuk melakukan konfigurasi ulang dan mengubah pengaturan standar komputer apabila ada perangkat yang baru dipasang dan untuk tujuan perawatan. PERINGATAN! Teks yang ditampilkan dengan simbol ini menunjukkan bahwa jika petunjuk tidak dijalankan, dapat mengakibatkan cedera tubuh atau kematian.
iv Mengenai Buku Ini IDWW
Isi Utilitas Computer Setup (F10) Utilitas Computer Setup (F10) .............................................................................................................. 1 Menggunakan Utilitas Computer Setup (F10) ..................................................................... 2 Computer Setup—System Information [Informasi Sistem] .................................................. 3 Computer Setup—Standard CMOS Features [Statur CMOS Standar] ...............................
vi IDWW
Utilitas Computer Setup (F10) Utilitas Computer Setup (F10) Gunakan Utilitas Computer Setup (F10) untuk melakukan hal-hal berikut: IDWW ● Mengubah pengaturan standar pabrik. ● Menyetel tanggal dan waktu sistem. ● Menyetel, menampilkan, mengganti, atau memeriksa konfigurasi sistem, termasuk pengaturan untuk prosesor, grafis, memori, audio, penyimpanan, komunikasi, dan perangkat input.
Menggunakan Utilitas Computer Setup (F10) Computer Setup (Pengaturan Komputer) hanya dapat diakses dengan menghidupkan komputer atau menghidupkan ulang (restart) sistem komputer. Untuk mengakses menu Computer Setup Utilities (Utilitas Penyiapan Komputer), ikuti langkah-langkah berikut: 1. Hidupkan atau hidupkan ulang komputer. 2. Setelah komputer menyala, segera tekan F10 ketika lampu monitor menyala hijau untuk masuk ke Computer Setup [Pengaturan Komputer].
PERHATIAN: JANGAN MATIKAN komputer saat ROM menyimpan perubahan Computer Setup (F10) karena akan menimbulkan masalah pada CMOS. Setelah keluar dari layar F10 Setup, komputer dapat dimatikan dengan aman. Tabel 1 Menu Utama Utilitas Computer Setup (F10) Judul Tabel System Information (Informasi Sistem) Tabel 2 Informasi Sistem-Computer Setup. pada hal. 3 Standard CMOS Features [Fitur CMOS Standar] Tabel 3 Computer Setup—Standard CMOS Features [Statur CMOS Standar] pada hal.
Tabel 2 Informasi Sistem-Computer Setup. (Lanjutan) 4 Integrated MAC [MAC Terpadu] (hanya lihat) UUID (hanya lihat) System Serial # [No. Seri Sistem] (hanya lihat) Asset Tracking Number [Nomor Penelusuran Aset] (hanya lihat) Enter Asset Tag No. [Masukkan No. Tag Aset] Memasukkan nomor asset tag yang ditetapkan oleh perusahaan untuk komputer ini (maksimal 18 karakter).
Computer Setup—Standard CMOS Features [Statur CMOS Standar] CATATAN: Dukungan untuk opsi tertentu pada Computer Setup dapat bervariasi, tergantung pada konfigurasi perangkat keras. Tabel 3 Computer Setup—Standard CMOS Features [Statur CMOS Standar] Opsi Keterangan Date [Tanggal] (bb:hh:tt) Anda dapat menyetel tanggal sistem. Time [Waktu] (jj:mm:dd) Anda dapat menyetel waktu sistem. PATA Controller [Kontroler PATA] Menonaktifkan/mengaktifkan Kontroler PATA.
Tabel 3 Computer Setup—Standard CMOS Features [Statur CMOS Standar] (Lanjutan) ● ● ● Memeriksa Status SMART ● HDD Short Self-Test [Uji-sendiri HDD Singkat] ● HDD Extended Self-Test [Uji-sendiri HDD Diperluas] mengatur drive IDE diperluas pada kanal yang dipilih ke: ● None (Tidak ada) ● Auto [Otomatis] mengatur mode akses pada kanal yang dipilih ke: ● Large [Besar] ● Auto [Otomatis] melihat: ● Versi Firmware ● Kapasitas ● Silinder ● Kepala ● Precomp ● Landing Zone ● Sektor Flop
Computer Setup—Advanced BIOS Features [Fitur BIOS Lanjutan] CATATAN: Dukungan untuk opsi tertentu pada Computer Setup dapat bervariasi, tergantung pada konfigurasi perangkat keras. Tabel 4 Computer Setup—Advanced BIOS Features [Fitur BIOS Lanjutan] Opsi Keterangan Device Boot Disabling [Menonaktifkan Boot Perangkat] Anda dapat membatasi perangkat agar tidak mem-boot dari unit.
Tabel 4 Computer Setup—Advanced BIOS Features [Fitur BIOS Lanjutan] (Lanjutan) MPS Version Control for OS (Kontrol Versi MPS untuk OS) Anda dapat mengeset versi tabel MPS ke: ● 1.1 ● 1.4 BIOS Write Protection (Proteksi Tulis BIOS) Melumpuhkan/memfungsikan peningkatan BIOS. Menjalankan Disable Bit Melumpuhkan/memfungsikan Disable Bit (XD), yang mencegah agar tidak terjadi buffer overflow (buffer melimpah-ruah) yang merugikan. E.I.S.T.
Computer Setup—Advanced Chipset Features [Fitur Chipset Lanjutan] CATATAN: Dukungan untuk opsi tertentu pada Computer Setup dapat bervariasi, tergantung pada konfigurasi perangkat keras.
Computer Setup—Integrated Peripherals [Periferal Terpadu] CATATAN: Dukungan untuk opsi tertentu pada Computer Setup dapat bervariasi, tergantung pada konfigurasi perangkat keras. Tabel 6 Computer Setup—Integrated Peripherals [Periferal Terpadu] Opsi Keterangan Onboard HD Audio Menonaktifkan/mengaktifkan audio HD onboard. OnChip USB Controller [Kontroler USB OnChip] Menonaktifkan/mengaktifkan Kontroler USB.
Computer Setup—Power Management Setup [Pengaturan Manajemen Daya] CATATAN: Dukungan untuk opsi tertentu pada Computer Setup dapat bervariasi, tergantung pada konfigurasi perangkat keras.
Tabel 8 Computer Setup—PnP/PCI Configurations (Konfigurasi PnP/PCI) (Lanjutan) BIOS dapat secara otomatis melakukan konfigurasi semua perangkat boot dan perangkat berkemampuan Plug-and-Play. Jika Anda memilih Auto (Otomatis), Anda tidak dapat memilih IRQ, DMA dan kolom alamat basis memori, karena pilihan ini akan secara otomatis ditentukan oleh BIOS.
Computer Setup—PC Health Status [Status Kesehatan PC] CATATAN: Dukungan untuk opsi tertentu pada Computer Setup dapat bervariasi, tergantung pada konfigurasi perangkat keras. Tabel 9 Computer Setup—PC Health Status [Status Kesehatan PC] Opsi Keterangan System Fan Fail Check [Pemeriksaaan Kegagalan Kipas Sistem] Menonaktifkan/mengaktifkan deteksi kipas sistem selama POST. Smart Fan Function [Fungsi Kipas Cerdas] Menonaktifkan/mengaktifkan fungsionalitas kipas cerdas.
Tabel 10 Computer Setup—(Pilihan Tindakan) (Lanjutan) Set User Password [Atur Sandi Pengguna] Anda dapat menentukan sandi untuk mengontrol akses ke komputer. (Sandi supervisor harus ditetapkan sebelum Anda dapat menentapkan sandi Pengguna.) Save & Exit Setup [Simpan & Keluar Pengaturan] Anda dapat menyimpan pengaturan yang aktif dan keluar dari Computer Setup. Exit Without Saving [Keluar Tanpa Menyimpan] Anda dapat keluar dari Computer Setup tanpa menyimpan perubahan.