HP Color LaserJet Enterprise M652, M653 - User Guide
Tampilan printer
●
Printer tampak depan
●
Printer tampak belakang
●
Port antarmuka
●
Layar panel kontrol (tampilan gras berwarna dengan panel kontrol keypad, hanya model M652)
●
Layar panel kontrol (panel kontrol layar sentuh, hanya model M653)
Printer tampak depan
13
12
11
1
10
2
4
5
6
8
3
7
9
1 Nampan keluaran
2 Panel kontrol dengan tampilan gras berwarna dan keypad (hanya model M652)
3 Kantong integrasi perangkat keras untuk menghubungkan aksesori dan perangkat pihak ketiga
4 Port USB akses mudah
Masukkan ash drive USB untuk pencetakan tanpa komputer, atau untuk memperbarui rmware printer.
CATATAN: Port ini harus diaktifkan oleh administrator agar dapat digunakan.
5 Pintu kanan (akses ke fuser dan untuk mengatasi kemacetan)
6 Baki 1
7 Tombol hidup/mati
8 Baki 2
9 Nama model
10 Pintu depan (akses ke kartrid toner)
11 Panel kontrol dengan tampilan layar sentuh berwarna (hanya model M653)
12 Pintu kanan bawah (akses untuk membebaskan kemacetan)
13 Pemasok kertas 1 x 550 lembar, Baki 3 (disertakan pada model M653x, opsional untuk model lainnya)
2 Bab 1 Ikhtisar printer IDWW










