HP Color LaserJet Enterprise M652, M653 - User Guide

Berat media: 75 g/m
2
media polos
Ukuran pekerjaan: 4 halaman
Umpan tepi pendek (A3) (yaitu media berukuran Legal)
Faktor yang dapat mempersingkat masa pakai dari kondisi di atas:
Media dengan lebar kurang dari Letter/A4 (penurunan kecepatan karena panas sama artinya dengan lebih
banyak putaran)
Kertas yang lebih berat dari 75 g/m
2
(media yang berat memberikan tekanan yang lebih besar pada
komponen printer)
Pekerjaan cetak kurang dari 4 halaman (pekerjaan yang kecil akan menimbulkan lebih banyak siklus panas
dan rotasi)
Komponen perbaikan yang dilakukan pelanggan
Komponen Perbaikan Mandiri Oleh Pelanggan (CSR) tersedia untuk berbagai printer HP LaserJet guna
mengurangi waktu perbaikan. Informasi lebih lanjut tentang program CSR dan manfaatnya bisa dilihat di
www.hp.com/go/csr-support dan www.hp.com/go/csr-faq.
Komponen pengganti HP asli dapat dipesan di www.hp.com/buy/parts atau dengan menghubungi layanan resmi
HP atau penyedia dukungan. Saat memesan, diperlukan salah satu hal berikut ini: nomor komponen, nomor seri
(ada di bagian belakang printer), nomor produk, atau nama printer.
Komponen yang tercantum sebagai komponen penggantian sendiri yang Wajib dipasang oleh pelanggan,
kecuali jika Anda bersedia membayar staf layanan HP untuk melakukan perbaikan tersebut. Untuk
komponen tersebut, dukungan di tempat atau kembalikan-ke-depot tidak tersedia dalam jaminan
printer HP.
Komponen yang tercantum sebagai komponen penggantian sendiri Opsional dapat dipasang oleh staf
layanan HP sesuai permintaan Anda tanpa biaya tambahan selama masa jaminan printer.
Jenis Keterangan Pilihan penggantian sendiri Nomor komponen
Pemasok kertas 1 x 550 lembar Baki kertas 1 x 550 lembar pengganti Wajib P1B09-67901
Hard Disk Drive Aman Hard disk drive pengganti Wajib B5L29-67903
SODIMM 1GB 90-Pin DDR3 x32 800 MHz Memori DIMM pengganti Wajib E5K48-67902
Modul Trusted Platform Modul Trusted Platform Pengganti Wajib F5S62-61001
Server Cetak HP Jetdirect 2900nw Aksesori server cetak nirkabel USB
pengganti
Wajib J8031-61001
HP Jetdirect 3000w NFC/Aksesori Nirkabel Aksesori Cetak Langsung Nirkabel
pengganti untuk pencetakan “sentuh” dari
perangkat mobile
Wajib J8030-61001
Kit Panel Kontrol (model M653) Panel kontrol pengganti Wajib 5851-7252
Kit Panel Kontrol (model M652) Panel kontrol pengganti Wajib 5851-7253
40 Bab 3 Persediaan, aksesori, dan komponen IDWW