HP Digital Sender Flow 8500 fn 1 - User Guide

Table Of Contents
Nama Keterangan
Ukuran kertas minimum 68 x 148 mm
Ukuran kertas maksimum 216 x 864 mm
Berat kertas minimum
49 g/m
2
Berat kertas maksimum
120 g/m
2
Spesifikasi lingkungan
Nama Keterangan
Suhu Mengoperasikan produk: 10° s.d 35° C
Penyimpanan: -40° s.d 65° C
Kelembaban relatif Mengoperasikan produk: 10% s.d 80% tanpa pengembunan 10° s.d 35° C
Penyimpanan: hingga 90% pada 0° s.d 65° C
CATATAN: Pada kondisi medan elektromagnetik yang tinggi, keluaran dari produk HP bisa sedikit
menyimpang.
CATATAN: Guna memenuhi ketentuan hukum, seperti Regulasi EC No. 1907/2006 dari Parlemen
dan Dewan Uni Eropa untuk Pembatasan Bahan Kimia (Restriction of Chemicals/REACH), HP
berkewajiban untuk memberikan informasi mengenai bahan kimia yang terkandung dalam produk
kepada pelanggannya. Laporan informasi bahan kimia untuk produk ini dapat ditemukan melalui
www.hp.com/go/reach.
Sertifikat Volatilitas
Pernyataan ini menjelaskan volatilitas data pelanggan yang tersimpan dalam memori dan
menguraikan cara menghapus data secara aman dari perangkat.
Memori volatil
Produk ini memanfaatkan memori volatil (1792 MB) untuk menyimpan data pelanggan selama proses
pemindaian. Bila Anda mematikan produk, memori volatil ini akan dihapus.
Memori non-volatil
Produk ini memanfaatkan memori flash non-volatil (2 MB) untuk menyimpan data kontrol sistem dan
pengaturan preferensi pengguna. Memori non-volatil tidak menyimpan data pindai pengguna. Untuk
menghapus memori non-volatil dan mengembalikannya ke standar pabrik, gunakan Server Web
Tertanam.
TIPS: Anda juga dapat menghapus memori non-volatile dari layar Awal pada panel kontrol (sentuh
Administrasi, sentuh Pengaturan Umum, kemudian sentuh Kembalikan Pengaturan Pabrik).
94 Bab 10 Spesifikasi dan jaminan IDWW