HP Digital Sender Flow 8500 fn 1 - User Guide

Table Of Contents
Informasi lain tentang model produk olahcitra yang didukung ENERGY STAR dijelaskan melalui:
http://www.hp.com/go/energystar
Pembatasan bahan
Produk HP ini mengandung material berikut yang mungkin membutuhkan penanganan khusus di akhir
usia pakainya: baterai sel koin.
Baterai jam waktu-riil pada produk atau baterai sel koin dapat berisi perklorat dan mungkin
memerlukan penanganan khusus bila didaur-ulang atau dibuang di Kalifornia. (Lihat
www.dtsc.ca.gov/hazardouswaste/perchlorate.) Baterai yang sudah terpasang atau yang disediakan
oleh Hewlett-Packard untuk produk ini, memiliki karakteristik sebagai berikut:
HP Digital Sender Flow 8500 fn1
Jenis Lithium karbon monofluorida
Berat: 2,4 g
Lokasi Di formatter
Dapat dilepaskan pengguna: Tidak
Untuk mendapatkan informasi mengenai daur ulang, kunjungi www.hp.com/recycle, atau hubungi
pihak berwenang di wilayah Anda atau Aliansi Industri Elektronik:
www.eiae.org.
96 Bab 10 Spesifikasi dan jaminan IDWW