User Guide - Windows 8.1
Table Of Contents
- Selamat Datang
- Mengenal komputer Anda
- Menyambung ke jaringan
- Menyambung ke jaringan nirkabel
- Menyambung ke jaringan berkabel
- Menavigasi menggunakan keyboard, gestur sentuh, dan alat penunjuk
- Multimedia
- Manajemen daya
- Mematikan (memadamkan) komputer
- Mengeset pilihan daya
- Menggunakan mode hemat daya
- Menggunakan daya baterai
- Menggunakan daya AC eksternal
- Kartu dan perangkat eksternal
- Keamanan
- Memproteksi komputer
- Menggunakan katasandi
- Menggunakan perangkat lunak antivirus
- Menggunakan perangkat lunak firewall
- Menginstal pembaruan penting keamanan
- Menggunakan HP Client Security
- Menggunakan pembaca sidik jari (hanya model tertentu)
- Pemeliharaan
- Pencadangan dan pemulihan
- Computer Setup (Konfigurasi Komputer) (BIOS), MultiBoot, dan HP PC Hardware Diagnostics (UEFI)
- Dukungan
- Spesifikasi
- Bepergian dengan membawa komputer
- Memecahkan masalah
- Pelepasan muatan listrik statis
- Indeks

1. Hubungkan hub eksternal (dijual terpisah) ke DisplayPort pada komputer Anda, dengan
menggunakan kabel DP-ke-DP (dijual terpisah). Pastikan bahwa hub adaptor daya sudah
terhubung ke daya AC.
2. Hubungkan perangkat layar eksternal ke port VGA, atau DisplayPort pada hub.
CATATAN: Komputer Anda mendukung beberapa HDMI monitor atau TV dengan resolusi
4096 × 2160 dengan DP ke adaptor 2 jenis HDMI (dibeli terpisah).
3. Pilihan layar ganda mencakup Duplicate (Duplikat), yang mencerminkan layar komputer Anda di
semua layar yang diaktifkan, atau Extend (Bentang), yang merentangkan gambar layar pada
semua layar yang diaktifkan.
CATATAN: Pastikan perangkat eksternal dihubungkan ke port yang sesuai di komputer
menggunakan kabel yang benar. Untuk informasi lebih lanjut, dari layar mulai, ketik resolusi
layar, atau tekan fn+f4, lalu ikuti petunjuk di layar.
Mencari dan menghubungkan komputer ke perangkat tampilan nirkabel yang
kompatibel dengan Miracast (hanya model tertentu)
Untuk mencari dan menghubungkan komputer ke perangkat tampilan nirkabel yang kompatibel
dengan Miracast tanpa meninggalkan aplikasi Anda saat ini, ikuti langkah-langkah berikut.
Untuk membuka Miracast:
▲
Arahkan kursor ke sudut kanan atas atau sudut kanan bawah layar Mulai untuk menampilkan
charm, klik Devices (Perangkat), klik Project (Proyek), kemudian ikuti petunjuk di layar.
– atau –
Pada model komputer tertentu, dari layar mulai, klik ikon HP Quick Access to Miracast (Akses
Cepat HP ke Miracast), kemudian ikuti petunjuk di layar.
Video 37










