User Guide
2
Persiapan untuk mencetak
Bagian ini memuat informasi mengenai hal berikut:
● Memuatkan kertas
● Memasang kartrid tinta
● Menyisipkan kartu memori
Memuatkan kertas
Pelajari cara memilih kertas yang tepat untuk pekerjaan mencetak Anda dan cara
memuatkannya ke dalam baki yang benar untuk pencetakan.
Memilih kertas yang tepat
Untuk mendapatkan daftar kertas inkjet HP yang tersedia, atau membeli persediaan,
kunjungi:
● www.hpshopping.com (U.S.)
● www.hp.com/go/supplies (Eropa)
● www.hp.com/jp/supply_inkjet (Jepang)
● www.hp.com/paper (Asia/Pasifik)
Untuk mutu cetak terbaik, HP merekomendasi penggunaan kertas HP. Pilih dari
sejumlah jenis kertas ini atau kertas HP mutu tinggi.
Untuk mencetak
Gunakan kertas ini
Cetakan bermutu tinggi, tahan lama
dan pembesaran
HP Premium Plus Photo Paper (juga
dikenal sebagai Colorfast Photo Paper
di sejumlah negara/kawasan)
Ini adalah kertas foto mutu terbaik,
dengan mutu gambar dan anti buram
yang superior hingga mutu foto hasil
proses studio. Kertas ini ideal untuk
mencetak gambar resolusi tinggi untuk
dibingkai atau dimasukkan ke album foto.
Gambar dengan resolusi menengah-
hingga-tinggi dari pemindai dan
kamera digital
Kertas Foto HP Premium
Kertas ini tampak dan terasa seperti foto
yang diproses di studio dan dapat
ditaruh di bawah kaca atau dalam album
foto.
Foto biasa dan foto bisnis HP Advanced Photo Paper (juga
dikenal sebagai HP Photo Paper di
sejumlah negara/kawasan)
Kertas ini menghasilkan foto yang
tampak dan terasa sebanding dengan
foto yang diproses di studio. Sensor
Panduan Pengguna HP Photosmart 8200 series 13










