HP LaserJet 4250/4350 Series - User Guide

Memahami pesan printer
Pesan printer muncul di tampilan panel kontrol printer untuk menyampaikan status normal
printer (seperti Processing...) atau kondisi kesalahan (seperti CLOSE TOP COVER) yang
memerlukan perhatian.
Menafsirkan pesan panel kontrol berisi daftar pesan paling umum
yang memerlukan perhatian atau menanyakan sesuatu. Daftar pesan disusun berdasarkan
abjad, dengan pesan angka di akhir daftar.
Dengan menggunakan sistem Bantuan online printer
Printer ini dilengkapi sistem Bantuan online di panel kontrol yang memberi petunjuk untuk
mengatasi sebagian besar kesalahan printer. Pesan panel kontrol tertentu ditampilkan
bergantian dengan petunjuk untuk mengakses sistem Bantuan online.
Apabila sebuah pesan ditampilkan bergantian dengan For help press, tekan
(tombol
B
ANTUAN
) untuk melihat bantuan dan gunakan (tombol K
E
A
TAS
) dan (tombol K
E
B
AWAH
)
untuk bergulir di dalam pesan.
Untuk keluar dari sistem Bantuan online, tekan M
ENU
.
Mengatasi pesan yang terus ditampilkan
Beberapa pesan (misalnya, meminta untuk mengisi sebuah baki atau pekerjaan cetakan
sebelumnya masih ada di memori printer) memungkinkan Anda untuk menekan
(tombol
P
ILIH
) untuk mencetak, atau menekan S
TOP
untuk menghapus pekerjaan dan menghilangkan
pesan.
Jika sebuah pesan terus ditampilkan setelah melakukan semua tindakan yang dianjurkan,
hubungi penyedia layanan atau dukungan resmi-HP. (Simak
Layanan pelanggan HP atau
kunjungi http://www.hp.com/support/lj4250 atau http://www.hp.com/support/lj4350.)
Menafsirkan pesan panel kontrol
Pesan panel kontrol Keterangan Tindakan yang dianjurkan
<BINNAME> FULL
Remove all paper
from bin
Nampan keluaran yang ditunjukkan
[NAMABIN] penuh, dan pencetakan
tidak dapat dilanjutkan.
Kosongkan nampan sehingga pekerjaan
cetakan dapat diselesaikan.
<BINNAME> FULL
Remove all paper
from bin
bergantian dengan
<current status
message>
Nampan keluaran yang ditunjukkan
[NAMABIN] penuh, tetapi tidak
diperlukan untuk pekerjaan cetakan
yang aktif.
Kosongkan nampan sebelum mengirim
pekerjaan ke nampan tersebut.
152 Bab 4 Pemecahan masalah IDWW