User Guide - Windows 7

Layar
Komponen Keterangan
(1) Mikrofon internal (2) Merekam suara.
(2) Lampu webcam Menyala: Kamera web sedang digunakan.
(3) Webcam Merekam video dan memotret. Beberapa model tertentu memungkinkan untuk
konferensi video dan chat online menggunakan video streaming.
Untuk informasi tentang cara menggunakan kamera web, pilih Start (Mulai) > All
Programs (Semua Program) > Communication and Chat (Komunikasi dan Obrolan) >
CyberLink YouCam.
(4) Antena WLAN (2)* (hanya produk
tertentu)
Mengirim dan menerima sinyal nirkabel untuk berkomunikasi dengan jaringan area
lokal nirkabel (WLAN).
(5) Antena NFC* (Near Field
Communication) (hanya produk
tertentu)
Mengirim dan menerima sinyal nirkabel untuk melakukan komunikasi dan transfer
data/info ke dan dari perangkat kompatibel NFC Anda.
*Antena tidak terlihat dari bagian luar komputer. Untuk transmisi optimal, area di sekeliling antena harus bebas dari penghalang.
Untuk maklumat pengaturan nirkabel, lihat Maklumat Pengaturan, Keselamatan, dan Lingkungan yang berlaku di negara/wilayah
Anda. Untuk mengakses panduan pengguna, pilih Start (Mulai) > All Programs (Semua Program) > HP Help and Support (Bantuan dan
Dukungan HP) > HP Documentation (Dokumentasi HP).
Layar 7