Operators Manual

Table Of Contents
Jadwal perawatan
Berikut ini adalah daftar langkah-langkah perawatan yang harus dilakukan pada mesin. Sebagian besar item diuraikan
di bagian Perawatan. Pengguna harus melaksanakan perawatan dan servis sesuai yang diuraikan pada Manual
Operator ini. Pekerjaan mendalam lainnya harus dikerjakan oleh bengkel servis resmi.
Perawatan
Perawatan
harian
Perawatan
mingguan
Perawatan
bulanan
Bersihkan bagian luar mesin. X
Pastikan kunci pemicu gas dan gas berfungsi dengan benar dari
sudut pandang keselamatan.
X
Periksa bahwa sakelar stop bekerja dengan benar. X
Pastikan kotak roda gigi dikencangkan pada poros sesuai tanda. X
Periksa bahwa perangkat pemotong tidak bekerja pada saat
siaga.
X
Bersihkan lter udara. Ganti bila perlu. X
Periksa bahwa mur dan sekrup terpasang dengan erat. X
Periksa bahwa tidak ada kebocoran bahan bakar dari mesin,
tangki, atau saluran bahan bakar.
X
Bersihkan area di bawah cover pelindung. X
Periksa adanya kondisi aus, retakan, dan cuil yang terlihat pada
bilah pemotong dan kait. Asah atau ganti bila perlu.
X
Periksa starter dan kabel starter. X
Periksa bahwa elemen peredam getaran tidak rusak. X
Bersihkan bagian luar busi. Keluarkan dan periksa celah
elektrode. Atur celah menjadi 0,6-0,7 mm atau ganti busi.
Periksa apakah busi dipasang dengan supresor.
X
Bersihkan sistem pendingin mesin. X
Bersihkan bagian luar karburator dan area di sekitarnya. X
Periksa apakah selongsong pandu dan segel oli serta poros
bilah pemotong di kotak roda gigi aus secara tidak wajar. Ganti
bila perlu oleh bengkel servis resmi.
X
Periksa apakah tiga per empat kotak roda gigi terisi dengan
pelumas. Isi bila perlu menggunakan pelumas khusus.
X
Bersihkan tangki bahan bakar. X
Periksa lter bahan bakar akan adanya kontaminasi dan selang
bahan bakar akan adanya retakan atau kerusakan lainnya. Ganti
bila perlu.
X
Periksa semua kabel dan sambungan. X
Periksa kopling, pegas kopling, dan teromol kopling akan
adanya kondisi aus. Ganti bila perlu oleh bengkel servis resmi.
X
Ganti busi. Periksa apakah busi dipasang dengan supresor. X
Periksa apakah ada celah di pemotong dan di roda gigi. Jika
celah lebih lebar dari 2 cm, hubungi penyalur servis Anda.
X
PERAWATAN