Owner's Manual
Table Of Contents

11
3
Tekan Tombol Joystick di bagian bawah moni-
tor untuk menghidupkan monitor.
Cabut steker kabel daya sebelum memindah
Monitor ke lokasi lain. Jika tidak, sengatan
listrik dapat terjadi.
PERHATIAN
Gunakan kabel penahan
kabel penahan
Saat Anda menyesuaikan sudutnya, jangan pe-
gang bagian dasar bingkai perangkat Monitor
seperti yang ditampilkan pada ilustrasi berikut,
karena dapat mencederai jari Anda.
Jangan menyentuh atau menekan layar saat
menyesuaikan sudut monitor.
PERINGATAN
Jangan gunakan posisi seperti pada gambar
dibawah ini. Layar monitor dapat lepas dari
Dudukan Penyangga dan akan melukai badan
anda.
Miringkan dari +15 ke -2 derajat ke atas atau
ke bawah untuk menyesuaikan perangkat
Monitor sesuai dengan sudut pandang Anda.
CATATAN
Depan Belakang










