Owner's Manual

15
Menghubungkan ke Perang-
kat AV
Koneksi HDMI
Mentransmisikan video digital dan sinyal audio
dari perangkat AV Anda ke monitor. Hubungkan
perangkat AV Anda ke monitor dengan kabel HDMI
seperti yang digambarkan di bawah ini.
CATATAN
y
Hubungkan kabel masukan
sinyal dan kencangkan dengan
memutar sekrupnya searah
jarum jam.
y
Jangan menekan layar dengan jari Anda
dalam waktu lama karena hal ini dapat me-
nyebabkan distorsi sementara pada layar.
y
Hindari menampilkan gambar diam pada
layar dalam waktu lama untuk mencegah
gambar membekas. Gunakan screensaver
jika memungkinkan.
PERHATIAN
y
Bila Anda ingin menggunakan dua PC di
Monitor kami, harap hubungkan kabel sinyal
(D-SUB/DVI-D/HDMI) masing-masing di
perangkat Monitor.
y
Jika Anda menghidupkan perangkat Monitor
saat masih dingin, layarnya mungkin
berkedip. Hal ini normal.
y
Beberapa bintik merah, hijau, atau biru
mungkin tampak pada layar. Hal ini normal.
CATATAN
y
Jika Anda menggunakan PC HDMI, ini dapat
menyebabkan masalah kompatibilitas.
y
Gunakan kabel bersertifikasi yang tertera
logo HDMI.Jika Anda tidak menggunakan
kabel HDMI bersertifikasi, mungkin layar
tidak menampilkan gambar atau kesalahan
koneksi dapat terjadi.
y
Tipe kabel HDMI yang disarankan
- Kabel High-Speed HDMI
®
/
TM
- Kebel High-Speed HDMI
®
/
TM
dengan Ethernet