Owner's Manual
10
PENDAHULUAN
PENDAHULUAN
1
2
3
Letakkan TV dengan layar menghadap bawah
dengan hati-hati. Beri alas pada permukaan layar.
Pasanglah TV seperti terlihat pada gambar.
Pasang dan kencangkan empat buah baut dengan
benar, pada lubang yang ada di bagian belakang TV.
Hanya 32/42LD4
**
Hanya 26/32LD3**, 32/42LD4
**
MEMASANG TV PADA MEJA
■
Yang ditampilkan disini mungkin sedikit berbeda dari TV Anda.
TV harus dikencangkan pada meja agar tidak dapat di
dorong ke depan/ke belakang, yang dapat menyebabkan
kerusakan produk.
Gunakan hanya satu skrup pengencang.
AC IN
CABLE MANAGEMENT
1-Sekrup (disediakan bersama produk)
Meja
Dudukan
PERINGATAN
!
G
Untuk mencegah TV jatuh, TV harus dipasang
pada lantai/dinding dengan hati-hati mengikuti
setiap instruksi pemasangan. Pengungkitan, getaran,
atau goyangan dapat menyebabkan kerusakan.










