Owner's Manual

11
Pedoman untuk pemakaian yang aman dan efisien
Informasi Pemberitahuan Perangkat Lunak Open Source
Untuk mendapatkan Source Code di bawah GPL, LGPL, MPL dan Open
Source lainnya, yang termasuk dalam produk ini, silahkan kunjungi
http://opensource.lge.com.
Selain itu untuk Source Code, semua persyaratan lisensi yang dimaksud ,
peraturan garansi dan pernyataan hak cipta tersedia untuk di-unduh .
LG Electronics juga akan memberikan Source Code bebas dalam CD-ROM
Anda, dengan biaya yang dikenakan untuk proses pendistribusian
(seperti biaya dari media, penanganan dan pengiriman), kirimkan email ke
opensource@lge.com. Tawaran ini berlaku selama tiga (3) tahun dari tanggal
di mana Anda membeli produk.
CARA MEMPERBARUI PERANGKAT ANDA
Akses rilis firmware terbaru, fungsi dan perbaikan perangkat lunak baru.
•
Pilih pembaruan perangkat lunak di menu pengaturan pada perangkat
Anda.
•
Perbarui perangkat dengan menyambungkannya ke PC Anda.
Untuk informasi lebih lanjut tentang penggunaan fungsi ini, kunjungi
http://www.lg.com/common/index.jsp pilih negara dan bahasa.
PERNYATAAN KEPATUHAN
Dengan ini, LG Electronics menyatakan bahwa produk LG-H540 mematuhi
ketentuan mendasar dan ketetapan terkait lainnya pada Directive 1999/5/EC.
Salinan Pernyataan Kepatuhan dapat ditemukan di
http://www.lg.com/global/declaration
PT. LG ELECTRONICS INDONESIA
Gandaria 8 Office Tower, lantai 31,
Jalan Sultan Iskandar Muda, Kebayoran Lama,
DKI Jakarta Selatan 12240, Indonesia