Buku Petunjuk Referensi (petunjuk lengkap)
178
Menggunakan Menu
Menu Persiapan
Data lokasi
Atur apakah Anda akan menambahkan informasi lokasi pemotretan atau tidak pada gambar
yang Anda ambil.
Ubah pemilihan Av/Tv
Ubah kontrol mana yang akan digunakan untuk mengatur pencahayaan dalam mode D.
Tekan tombol d M ikon menu z M Data lokasi M tombol k
Opsi Deskripsi
Ambil dr perangkat pintar
Pilih Ya untuk menambahkan informasi lokasi dari perangkat
pintar ke gambar yang diambil. Aktifkan fungsi informasi lokasi
pada aplikasi SnapBridge.
Posisi
Tampilkan informasi lokasi yang diperoleh.
• Informasi tidak diperbarui saat ditampilkan.
Untuk memperbaruinya, lakukan Posisi lagi.
Tekan tombol d M ikon menu z M Ubah pemilihan Av/Tv M tombol k
Opsi Deskripsi
k Jangan ubah pemilihan
(pengaturan nilai asal)
Gunakan kenop perintah untuk mengatur kecepatan rana
(Tv), dan selektor-multi untuk mengatur angka-f (Av).
o Ubah pemilihan
Gunakan selektor-multi untuk mengatur kecepatan rana (Tv),
dan kenop perintah untuk mengatur angka-f (Av).










