Buku Petunjuk Referensi (petunjuk lengkap)

81
Fitur Pemotretan
Fungsi-fungsi yang Tidak Dapat Digunakan Secara Bersamaan Saat
Pemotretan
Keseimbangan
putih
Corak warna
(menggunakan
slider kreatif)
(A66)
Saat tingkatan warna disesuaikan dengan
menggunakan slider kreatif, Keseimbangan putih
pada menu pemotretan tidak dapat diatur. Untuk
mengatur Keseimbangan putih, pilih g di layar
pengaturan slider kreatif guna mereset kecerahan,
ketajaman, tingkatan warna, dan Active D-Lighting.
Pengukuran
Active D-Lighting
(menggunakan
slider kreatif)
(A66)
Saat menggunakan Active D-Lighting, Pengukuran
di-reset ke Matriks.
Berkelanjutan
Pengatur waktu
(A61)
Jika pengatur waktu digunakan ketika Memori
prapemotretn dipilih, pengaturan ditetapkan pada
Tunggal.
Kualitas gambar
(A127)
Saat RAW, RAW + Fine, atau RAW + Normal dipilih,
Memori prapemotretn, Berkelanjutan C: 120 fps,
atau Berkelanjutan C: 60 fps tidak dapat digunakan.
Bracketing
pencahayaan
(A139)
Tidak dapat digunakan dalam waktu bersamaan.
Sensitivitas
Berkelanjutan
(A134)
Saat
Memori prapemotretn
,
Berkelanjutan C: 120 fps
,
atau
Berkelanjutan C: 60 fps
dipilih, pengaturan
Sensitivitas
ditentukan secara otomatis menurut
kecerahan.
Bracketing
pencahayaan
Pengatur waktu
(A61)
Bracketing pencahayaan tidak dapat digunakan.
Berkelanjutan
(A134)
Tidak dapat digunakan dalam waktu bersamaan.
Mode area AF
Mode fokus (A63)
Bila E (fokus manual) dipilih, Mode area AF tidak
dapat diatur.
Corak warna
(menggunakan
slider kreatif)
(A66)
Saat tingkatan warna disesuaikan menggunakan slider
kreatif dalam mode AF pencarian target, kamera
tidak mendeteksi subjek utama. Untuk mendeteksi
subjek utama , pilih g pada layar pengaturan slider
kreatif untuk me-reset kecerahan, ketajaman, tingkatan
warna, dan Active D-Lighting.
Keseimbangan
putih (A130)
Apabila pengaturan selain dari Otomatis dipilih untuk,
Keseimbangan putih dalam mode AF pencarian
target kamera tidak mendeteksi subjek utama.
Mode autofocus Mode fokus (A63)
Bila E (fokus manual) dipilih, Mode autofocus tidak
dapat diatur.
Fungsi yang
dibatasi
Opsi Deskripsi