Manual
24
s
Pasang Lensa
Perhatian harus diberikan untuk mencegah debu memasuki
kamera saat lensa dilepaskan.
Lensa yang umumnya digunakan
dalam buku petunjuk ini untuk tujuan penjelasan adalah AF-S
NIKKOR 24-120mm f/4G ED VR.
1 Matikan kamera.
2 Lepaskan tutup lensa belakang dan tutup badan
kamera.
Penutup lensa
Tudung lensa
Skala panjang fokal
Indeks pemasangan
Indeks skala panjang
fokal
Kontak CPU (0 373)
Switch mode fokus
(0 25, 101)
Switch ON/OFF (HIDUP/MATI)
pengurang guncangan
Switch mode pengurang
guncangan
Cincin fokus (0 101)
Tutup lensa
belakang
Cincin zoom










