Manual

38
s
3 Periksa jumlah bidikan tersisa.
Panel kontrol dan jendela bidik
menunjukkan jumlah foto yang dapat
diambil pada pengaturan sekarang
(nilai di atas 1.000 dibulatkan ke
bawah ke ratusan terdekat; contoh,
nilai antara 1400 dan 1499
ditunjukkan sebagai 1,4 K).
Jika dua
kartu memori dimasukkan, tampilan
menunjukkan ruang tersedia pada
kartu dalam slot primer (0 89).
Saat
jumlah sisa bidikan mencapai A, angka
ini akan berkilat, n atau j akan
berkedip di tampilan kecepatan rana,
dan ikon pada kartu yang
terpengaruh akan berkedip.
Masukkan kartu memori lainnya atau
hapus beberapa foto (0 234).