User Manual

Persiapan awal 9
Kami anjurkan agar Anda tidak
melepaskan
baterai
bila telepon sedang hidup: Anda dapat kehilangan
semua pengaturan pribadi (lihat informasi mengenai
keamanan baterai, halaman 103).
1.
Segera setelah baterai dan penutup baterai
dipasang pada telepon, colokkan pengisi baterai
(yang disertakan bersama telepon, dalam boks)
ke soket sebelah kanan pada bagian dasar telepon
seperti yang ditunjukkan di bawah ini.
2.
Colokkan unit transformer ke listrik yang
mudah dijangkau. Simbol baterai menunjukkan
status pengisian:
Selama pengisian, ke 4 indikator berubah; Setiap
balok menunjukkan pengisian sekitar 25% dan
diperlukan sekitar 2 jam 15 menit untuk
sepenuhnya mengisi telepon Anda.
Bila ke-4 balok, semuanya tampak stabil, artinya
baterai sudah terisi penuh dan Anda dapat
melepaskan pengisi baterainya
.
Bila baterai sudah diisi, lepaskan konektornya
dengan menekan tombol-lepas pada bagian atas
konektor.
Tergantung pada jaringan dan cara pemakaian,
waktu bicara bertahan selama 4 jam dan waktu
siaga selama 400 jam.
Pengisi baterai yang tetap terhubung ke telepon
sewaktu baterai sudah terisi penuh, tidak akan
merusak baterai. Satu-satunya cara untuk mematikan
pengisi baterai adalah mencabutnya dari stopkontak
listrik, karena itu, gunakanlah stopkontak listrik yang
mudah dijangkau. Anda dapat menghubungkan
pengisi baterai ke catu-daya IT (hanya Belgia).
3.
Jika Anda tidak menggunakan telepon selama
beberapa hari, kami anjurkan Anda melepaskan
baterainya.
Anda dapat menggunakan telepon selagi mengisi
baterai. Jika baterai kosong sama sekali, ikon baterai
hanya akan muncul lagi setelah pengisian
berlangsung selama 2 atau 3 menit.
Philips639_APMEA_CTA_GB.book Page 9 Saturday, February 28, 2004 3:44 PM