operation manual
Buku telepon 35
Copy ke SIM
Seperti disebutkan sebelumnya,
memasukkan sejumlah nama dalam
buku telepon kartu SIM dapat berguna
jika Anda sering berganti HP. Jika Anda menyalin
nomor telepon ke dalam kartu SIM, buku telepon
Anda selalu diperbarui bila bertukar buku telepon
atau bila menggunakan HP yang lain.
Untuk menyalin nomor ke dalam buku telepon SIM,
ulangi langkah 1 sampai 3 dari paragraph “Mengubah isi
bidang”. Kemudian pilih
Copy ke SIM
dan tekan
,
.
Untuk kenyamanan dan keselamatan Anda, pastikan
telepon dijauhkan dari telinga Anda ketika melakukan
panggilan handsfree, terutama bila menambah volume.
Nomor Darurat
Nomor darurat akan memanggil nomor
layanan darurat di negara Anda. Pada
umumnya, Anda dapat memanggil
nomor ini walaupun Anda belum memasukkan kode
PIN.
Tergantung pada operator jaringan, nomor darurat dapat
dihubungi tanpa memasukkan kartu SIM. Di Eropa,
nomor darurat standar adalah 112, di Inggris 999.
1.
Untuk memanggil nomor ini, masukkan
nomornya dalam modus siaga dengan menekan
tombol yang sesuai atau tekan
,
dan pilih
Buku Telepon
>
Nama
>
Darurat
.
2.
Tekan
(
untuk menghubungi dan tekan
)
untuk menutup telepon.
Nomor lain
Memasukkan nomor
Dalam modus siaga, masukkan nomor
dengan menekan tombol yang sesuai.
Tekan
(
untuk menyambungkan
dan tekan
)
untuk menutup telepon.
Dengan menekan
,
Anda dapat mengakses
carousel dan memanggil nomor ini, menyimpannya
atau mengirim pesan.
Memilih nama
1.
Te k an
-
dan tentukan data pilihan Anda.
2.
Jika Anda memilih buku telepon dalam kartu
SIM Anda:
- setelah catatan dipilih, cukup tekan
(
untuk memanggil, atau
-tekan
,
dua kali untuk mengakses carousel
berikutnya, kemudian pilih
Panggilan
atau
Te l p.
Handsfree
dan tekan
,
untuk
menghubungi nomornya.
Melakukan panggilan
&RS\NH6,0
7OSGDUXUDW
3DQJJLODQ
Philips855_APMEA.book Page 35 Monday, July 26, 2004 3:08 PM










