User manual

18 INDONESIA
3 Tekan tombol QuickControl untuk mengonrmasikan pra-
setel.
» Suhu memasak akan ditampilkan pada layar dan waktu
memasak yang direkomendasikan akan berkedip.
» Untuk mengubah waktu memasak, putar tombol
QuickControl.
Catatan
Mengubah suhu tidak dapat dilakukan ketika menggunakan mode
pra-setel. Jika Anda menekan tombol suhu saat memilih mode
pra-setel, alat akan keluar dari mode pra-setel.
4 Tekan lagi tombol QuickControl untuk mengonrmasikan
waktu memasak, dan alat akan mulai memasak.
Kiat
Lihat “Tabel memasak untuk pra-setel” untuk mengetahui waktu
memasak yang cocok dan informasi lebih lanjut.
Memilih mode "keep warm"
1 Tekan tombol "keep warm" (Anda dapat mengaktifkan
mode "keep warm" setiap saat).
» Indikator "keep warm" akan menyala.
» Pengatur waktu "keep warm" akan disetel ke 30 menit.
Anda tidak dapat menyesuaikan waktu "keep warm".
Untuk menghentikan mode "keep warm", cukup matikan
alat.
Kiat
Jika makanan seperti kentang goreng kehilangan kerenyahannya
selama mode "keep warm", Anda dapat mempersingkat waktu
"keep warm" dengan mematikan alat lebih cepat atau jadikan
lebih renyah dengan memanaskannya selama 2-3 menit pada
suhu 180°C.