User Manual

INDO-33
Fungsi
Lanjutan
FUNGSI
LANJUTAN
Fungsi Penanda
Fungsi Penanda membantu anda untuk memilih bagian dari DVD atau VCD (mode MENU non
aktif) sehingga anda dapat mencari dengan cepat pada bagian tersebut
Menggunakan fungsi Penanda (DVD/VCD)
1
Pada saat memutar disk,
tekan tombol MENU pada
remote kontrol.
3
Tekan tombol "/ untuk
memilih Penanda,
kemudian tekan tombol
atau ENTER.
4
Ketika anda sampai pada
layar dimana anda ingin
menandai, tekan tombol
ENTER. Hingga tiga
tampilan gambar yang
dapat ditampilkan dalam
satu waktu.
2
Tekan tombol "/ untuk
memilih Fungsi, kemudian
tekan tombol
atau
ENTER.
Catatan
- Hanya menu Non Aktif yang dapat digunakan
untuk VCD2.0. Setiap kali menekan tombol DISC
MENU berulang antara Menu Aktif dan Menu Non
Aktif.
- Tergantung dari disk, fungsi bookmark tidak
dapat bekerja.
Menu Disk
Menu Judul
Fungsi
Pengaturan
Info
Perbesaran
Penanda
Pengulangan
EZ View
Menu Disk
Menu Judul
Fungsi
Pengaturan
Info
Perbesaran
Penanda
Pengulangan
EZ View
00701K_P350H_XSE2 21/07/2005 11:05 Page 33